Implementasi Profil Pelajar Pancasila Dimensi Kreatif Dalam Pembelajaran Demokrasi
Abstract
Abstract: This research was motivated by the lack of development of creative dimensions in school democracy learning for grade 7 students at MTs Muhammadiyah 2 Kedungadem. This research aims to determine teacher strategies in increasing the development of creative aspects in school democracy learning for class VII students at MTs Muhammadiyah 2 Kedungadem school. This research uses a qualitative descriptive research design. The subjects of this research were the principal, grade 7 teacher at Pancasila school and grade 7 students at MTs Muhamamdiyah 2 Kedungadem school. The data collection techniques used are interviews, observation, documentation. The data analysis techniques in this research are data reduction, data presentation, and drawing conclusions. The results of this research show that with the strategies used by teachers in the learning implementation process, such as preparing learning tools that support the Pancasila Student Profile Program, students can follow the P5 learning process with preparation and enthusiasm for students to accept project-based learning.
Abstrak: Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kurangnya pengembangan aspek dimensi kreatif dalam pembelajaran demokrasi sekolah pada siswa kelas 7 MTs Muhammadiyah 2 Kedungadem. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi guru dalam meningkatkan pengembangan aspek kreatif dalam pembelajaran demokrasi sekolah pada siswa kelas VII di sekolah MTs Muhammadiyah 2 Kedungadem. Penelitian ini menggunakan desain penelitian deskriptif kualitatif. Subyek penelitian ini adalah kepala sekolah, guru kelas 7 sekolah Pancasila dan siswa kelas 7 sekolah MTs Muhamamdiyah 2 Kedungadem. Penulis menggunakan teknik pengumpulan data berupa wawancara, observasi, dokumentasi. Dalam penelitian ini penulis menggunakan teknik analisis data antara lain reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Penelitian ini menunjukkan hasil bahwa dalam strategi yang digunakan oleh guru dalam proses pelaksanaan pembelajaran seperti penyusunan perangkat pembelajaran yang mendukung Program Profil Siswa Pancasila, siswa dapat mengikuti proses pembelajaran P5 dengan persiapan dan semangat siswa menerima pembelajaran berbasis projek.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Kemendikbudristek. (2022). Dimensi, Elemen, dan Subelemen Profil Pelajar Pancasila pada Kurikulum Merdeka. Kemendikbudristek, 1–37.
Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Tekonologi Indonesia. (2022). Permendikbudristek Nomor 13 Tahun 2022 tentang Perubahan atas Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 22 Tahun 2020 Tentang Rencana Strategis Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Tahun 2020-2024. Kemdikbud, 1–249. https://www.kemdikbud.go.id/main/index.php/tentang-kemdikbud/rencana-strategis-renstra
Kholidah, N. R. J., Prastiwi, C. H. W., Zuhriah, F., Yulianti, S. E., & Ibrohim, M. (2023). Penguatan Berkebhinekaan Global Dalam Profil Pelajar Pancasila Melalui Bahasa Inggris (Persepsi Mahasiswa). JPE (Jurnal Pendidikan Edutama, 10(2), 245–254. http://ejurnal.ikippgribojonegoro.ac.id/index.php/JPE
MASRUKHIN, H. (2014). Metodologi Penelitian Kualitatif. In Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952.
Rika, N., Kholidah, J., & Saputri, E. D. (n.d.). Pandangan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Pancasila.
Rini, N. D. A. (2022). Implementasi Nilai-nilai Demokrasi Melalui Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan. Seminar Gabungan Bidang Sosial-Polinema, 164–168.
Siswono, T. Y. E. (2006). Proses Berpikir Kreatif Siswa Dalam Memecahkan. Jurnal Ilmu Pendidikan, September, 1–14.
Syafi’i, F. F. (2021). Merdeka belajar: sekolah penggerak. PROSIDING SEMINAR NASIONAL PENDIDIKAN DASAR “Merdeka Belajar Dalam Menyambut Era Masyarakat 5.0,” November, 46–47.
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 Prosiding Seminar Nasional (Kolaborasi Pendidikan dan Dunia Industri)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.