Penerapan Metode Sugesti Imajinasi dalam Meningkatkan Keterampilan Menulis Puisi

Nada Anisia, Cahyo Hasanudin, Nur Rohman

Abstract


Abstrak-Menulis adalah sebuah tindakan mengungkapkan pikiran serta perasaan yang membangkitkan daya imajinasi dituangkan kedalam tulisan dan disusun dengan rapi, agar pembaca mampu memahaminya dengan baik. Penelitian ini tujuannya untuk mengetahui hasil penerapan metode sugesti imajinasi dalam meningkatkan keterampilan menulis puisi dan untuk meningkatkan kemampuan berfikir dan motivasi siswa dalam menulis puisi dengan menggunakan metode sugesti imajinasi. Metode yang digunakan adalah penelitian tindak kelas dengan berfokus pada metode sugesti imajinasi merupakan pembelajaran dengan cara memberikan rangsangan melalui lagu. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, Kualitas proses belajar siswa kelas X SMAN 4 Bojonegoro setelah menerapkan metode sugesti imajinasi dalam pembelajaran menulis puisi mengalami perubahan kearah yang lebih baik dan mengalami peningkatan hasil ketrampilan menulis.

Kata Kunci: Puisi, Sugesti Imajinasi, Menulis, Ketrampilan.

 

AbstractWriting is an act of expressing thoughts and feelings that awaken the power of imagination poured into writing and arranged neatly, so that readers are able to understand it well. This study aims to find out the results of the application of the imagination suggestion method in improving poetry writing skills and to improve students' thinking skills and motivation in writing poetry using the imagination suggestion method. The method used is classroom action research by focusing on the method of suggestion of imagination is learning by providing stimuli through songs. The results showed that, the quality of the learning process of grade X students of SMAN 4 Bojonegoro after applying the method of suggestion of imagination in learning to write poetry changed for the better and experienced an increase in the results of writing skills.

Keywords: poetry, suggestion of imagination, writing, skills.


Keywords


poetry, suggestion of imagination, writing, skills.

Full Text:

PDF

References


Ambarita, E. (2021). Fungsi Media Sosial dalam Peningkatan Motivasi dan Keterampilan Menulis Teks Recount. JIRA: Jurnal Inovasi dan Riset Akademik, 2(6), 820-826. https://doi.org/10.47387/jira.v2i6.164.

Aminuddin (2015). Pengantar Apresiasi Karya Sastra. Bandung: Sinar Baru Aglesindo.hlm 134.

Aprinawati, I. (2017). Pengaruh Model Pembelajaran Sinektik Terhadap Kemampuan Menulis Puisi Bebas Siswa Sekolah Dasar Negeri 55 Pekanbaru. Jurnal Basicedu, 1(1), 31-44 https://doi.org/10.31004/basicedu.v1i1.159.

Arikunto. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta : PT. Rineka Cipta.

Armariena, D. N. (2018). Penulisan Puisi Bertema Lokal Budaya Dengan Model Sugesti Imajinasi Mahasiswa. Parataksis: Jurnal Bahasa, Sastra, Dan Pembelajaran Bahasa Indonesia, 1(1) .http://dx.doi.org/10.31851/parataksis.v1i1.2248

Azis, M. (2022). Pembelajaran Menulis Puisi Berorientasi Pada Gaya Bahasa Personafikasi Dengan Menggunakan Metode Sugesti-Imajinasi Pada Peserta Didik Kelas X. Wistara: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra, 5(1), 82-91.https://doi.org/10.23969/wistara.v5i1.5265.

Azizah, A. (2021). Pentingnya penelitian tindakan kelas bagi guru dalam pembelajaran. Auladuna: Jurnal Prodi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, 3(1), 15-22. https://doi.org/10.36835/au.v3i1.475

Hermanto, D., Armariena, D. N., & Murniviyanti, L. (2022). Pengaruh Metode Sugesti Imajinasi Terhadap Kemampuan Menulis Teks Puisi Siswa Kelas X SMK Negeri 5 Palembang. Jurnal Pendidikan dan Konseling (JPDK), 4(6), 1859-1867.https://doi.org/10.23887/jipp.v1i1.11964.

Kosasih, E. 2012. Dasar-dasar Keterampilan Bersastra. Bandung: Yrama Widya

Lafamane, F. (2020). Karya Sastra (Puisi, Prosa, Drama).https://doi.org/10.31219/osf.io/bp6eh

Nurdin, S. (2016). Guru Profesional dan Penelitian Tindakan Kelas. Jurnal Educative: Journal of Educational Studies, 1(1), 1-12. http://dx.doi.org/10.30983/educative.v1i1.118

Oktavia, R. D. (2013). Penggunaan Media Gambar Tiga Dimensi Untuk Peningkatan Keterampilan Menulis Puisi Bebas Pada Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Penelitian Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 1(2), 1-10.https://jurnalmahasiswa.unesa.ac.id/index.php/39/article/download/3146/1839.

Septiani, E., & Sari, N. I. (2021). Analisi Unsur Intrinsik Dalam Kumpulan Puisi Goresan Pena Anak Matematika. Pujangga: Jurnal Bahasa dan Sastra, 7(1), 96-114.http://dx.doi.org/10.47313/pujangga.v7i1.1170.

Setiawan, A. (2017). Keterampilan Menulis Ikhtisar Buku dalam Kaitannya dengan Penguasaan Piranti Kohesi Koherensi. KEMBARA: Jurnal Keilmuan Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya, 3(1), 13-22. https://doi.org/10.22219/kembara.v3i1.4373

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Adminitrasi Dilengkapi dengan Metode R & D. Bandung: Alpabeta. https://doi.org/10.24042/djm.v1i2.2583

Trianto, A. (2017). Analisis laporan keuangan sebagai alat untuk menilai kinerja keuangan perusahaan pada PT. Bukit Asam (Persero) Tbk Tanjung Enim. Jurnal Ilmiah Ekonomi Global Masa Kini, 8(3), 1-10. https://doi.org/10.36982/jiegmk.v8i3.346


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Seminar Nasional Daring Sinergi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.