Pengaruh Penggunaan E-Learning terhadap Prestasi Belajar Siswa

Penulis

  • Putri Titianian Sasilia IKIP PGRI Bojonegoro
  • Irfan Andika Pratama IKIP PGRI Bojonegoro
  • Luna Agustin IKIP PGRI Bojonegoro
  • Day Ramadhani Amir IKIP PGRI Bojonegoro

Kata Kunci:

e-learning, prestasi belajar siswa

Abstrak

abstrak—Penelitian ini bertujuan untuk (1) memahami pengaruh penggunaan pembelajaran E-Learning; (2) memahami dampak metode pembelajaran E-Learning terhadap hasil belajar siswa; penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan pendekatan studi literatur. Penelitian ini menunjukan bahwa E-Learning sangat bermanfaat sebagai media pendukung pembelajaran, karena dapat memudahkan siswa dalam mempelajari materi secara intens dan mandiri. pembelajaran yang menarik dapat meningkatkan motivasi dan antusias belajar siswa. Penggunaan pembelajaran E-Learning yang menarik juga dapat menjadi salah satu faktor tercapai nya tujuan belajar.

Kata kunci— E-Learning, Prestasi Belajar Siswa.

 

 

Abstract— This study aims to (1) examine the influence of e-learning; (2) explore the impact of e-learning methods on students' academic performance. The research employs a descriptive qualitative method with a literature review approach. This study shows that e-learning is very useful as a learning support medium, because it can facilitate students in learning material intensively and independently. Interesting learning can increase student motivation and enthusiasm for learning. The use of interesting e-learning can also be a factor in achieving learning objectives.

Keywords— E-Learning, Student Learning Achievement.

Referensi

Abdulloh, dkk. (2022). Peningkatan dan pengembangan prestasi belajar peserta didik. Ponorogo: Uais Inspirasi Indonesia, 2. https://books.google.co.id/books?hl=id&lr=&id=jbOAEAAAQBAJ&oi=fnd&pg=PA1&dq=Abdulloh,+dkk.+(2022).+Peningkatan+dan+pengembangan+prestasi+belajar+peserta+didik.+Ponorogo:+Uais+Inspirasi+Indonesia,&ots=Eus64ocoe9&sig=ICb2SZ2Bm5k65ZaZdUboRy_W8e8&redir_esc=y#v=onepage&q&f=false.

Hasyim, A., & Hayati, N. A. (2023). Analisis kemampuan guru dalam menggunakan e-learning sebagai media pembelajaran di era digital. Jurnal Karya Ilmiah Guru, 8(2), 300. https://jurnal-dikpora.jogjaprov.go.id/index.php/jurnalideguru/article/view/555.

Hendayana, Y. (2020). Buku pendidikan tinggi di masa pandemi COVID-19. Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI. ISBN 978-602-9290-20-2, 25. https://repositori.kemendikdasmen.go.id/19069/1/Buku%201_Pembelajaran%20Merdeka.pdf.

Sajiatmojo, A. (2021). Penggunaan e-learning pada proses pembelajaran daring. Jurnal Inovasi Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 1(3), 231–233. https://jurnalp4i.com/index.php/teaching/article/view/525/535.

Diterbitkan

2025-12-01

Terbitan

Bagian

Articles