Desain dan Persepsi Guru pada Pembelajaran Membaca Teks Naratif Berbasis Gamifikasi
DOI:
https://doi.org/10.1234/prosidingukmpr.v3i2.3990Keywords:
membaca, teks naratif, gamifikasiAbstract
abstrak— Gamifikasi tingkatkan motivasi dan keterlibatan pengguna melalui pemanfaatan elemen permainan dalam konteks non-game. Gamifikasi bertujuan meningkatkan motivasi dan partisipasi aktif peserta didik dengan memanfaatkan mekanisme permainan dalam pembelajaran. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif eksploratif untuk menggali desain gamifikasi. Hasil dan pembahasan ini 1) Desain Media Gamifikasi, 2) Kemudahan Penggunaan, 3) Pemahaman Materi, 4) Motivasi & Keterlibatan, 5) Kenyamanan dan & Kepercayaan diri sedangkan persepsi giri terhadap media Quizizz yang memberikan pilihan sangat setuju sebanyak 90 dan pilihan sangat tidak setuju sebanyak 18. Persepsi Siswa menunjukkan banyak yang memilih “sangat setuju”.
Kata kunci—membaca, teks naratif, gamifikasi
Abstract— Gamification increases user motivation and engagement through the use of game elements in a non-game context. Gamification aims to increase motivation and active participation of students by utilizing game mechanisms in learning. This research method uses an exploratory qualitative approach to explore gamification design. The results and discussion are as follows: 1) Gamification Media Design, 2) Ease of Use, 3) Content Understanding, 4) Motivation & Engagement, 5) Comfort and & Self-confidence, while Giri's perception of the Quizizz media showed 90 respondents strongly agreed and 18 respondents strongly disagreed. Student perceptions showed that many chose “strongly agree”.
Keywords— reading, narrative text, gamification
References
Al Fadillah, Y., & Akbar, A. R. (2024). Strategi Desain Pembelajaran Adaptif Untuk Meningkatkan Pengalaman Belajar di Era Digital. Jurnal Pendidikan Sains Dan Teknologi Terapan E-ISSN: 3031-7983, 1(4), 354-362. https://jurnal.kopusindo.com/index.php/jpst/article/view/420.
Alanudin, R. (2017). Narasi pemberitaan investigasi pembunuhan Kim Jong-nam analisis naratif laporan utama Majalah Tempo Edisi 10-16 April 2017 (Doctoral dissertation, UIN Sunan Gunung Djati Bandung). https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/19042.
Ananda, N. P., Rahmah, F. T., & Ramdhani, A. R. (2024). Using gamification in education: Strategies and impact. Hipkin Journal of Educational Research, 1(1), 1-12. https://doi.org/10.64014/hipkin-jer.v1i1.7a.
Andriani, L., Syihabuddin, S., Sastromiharjo, A., & Anshori, D. (2023). Pengaruh proses menulis dan kognitif terhadap kemampuan menulis teks naratif siswa. Diglosia: Jurnal Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya, 6(2), 275-288. https://doi.org/10.30872/diglosia.v6i2.585.
Ariani, D., & Widyaningrum, R. (2024). Gamifikasi Berbasis Website Untuk Mata Kuliah Manajemen Sistem Informasi Di Program Studi S1 Teknologi Pendidikan FIP UNJ Menggunakan Model Integrative Learning Design Framework (ILDF). Jurnal Pembelajaran Inovatif, 7(2), 22-36. https://doi.org/10.21009/JPI.072.04.
Atiyyah, R. (2023). Analisis Tokoh Utama dan Tema Novel Perempuan Keumala Karya Endang Moerdopo. Jurnal Tahsinia, 4(2), 280-287.. https://doi.org/10.57171/jt.v4i2.521
Auliya, S., & Damariswara, R. (2022). Analisis terhadap struktur alur dalam novel tapak jejak karya fiersa bersari. Wanastra: Jurnal Bahasa Dan Sastra, 14(1). https://www.academia.edu/download/106958066/5363.pdf.
Dewi Amelia, B., Murniyanto, M., & Iskandar, Z. (2023). Efektivitas Metode Speed Reading pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia terhadap Kemampuan Membaca Cepat Siswa di Kelas V SD 77 Rejang Lebong (Doctoral dissertation, Institut Agama Islam Negeri Curup). http://e-theses.iaincurup.ac.id/id/eprint/3355.
Elza, P. (2025). Implementasi Gamifikasi dalam Sistem Pembelajaran Daring Berbasis Moodle. Jurnal Teknologi dan Informatika Indonesia, 1(1), 35-44. https://pustakajurnal.web.id/index.php/jtii/article/view/37.
Faradina, N. R., Fauziyyah, A., Mutmainah, I., Az Zahra, A., Riyadi, A. R., & Maulidah, N. (2025). Pengalaman Peserta Didik Fase B Dalam Memahami Konsep Melalui Gamifikasi Digital. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 10(1), 866-874 .https://jipp.unram.ac.id/index.php/jipp/article/view/3034.
Fauzi, I. J., & Kumara, H. A. (2025). Implementasi Gamifikasi sebagai Strategi Pembelajaran Sejarah Untuk Meningkatkan Keterlibatan Sosial dan Pemahaman Siswa dalam Konteks Zone of Proximal Development. Jurnal Wahana Pendidikan, 12(1), 109-122. http://dx.doi.org/10.25157/jwp.v12i1.17159.
Hakeu, F., Pakaya, I. I., & Tangkudung, M. (2023). Pemanfaatan media pembelajaran berbasis gamifikasi dalam proses pembelajaran di mis terpadu al-azhfar. Awwaliyah: Jurnal Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, 6(2), 154-166. https://doi.org/10.58518/awwaliyah.v6i2.1930.
Hanjarwati, A., Rahmi, A., Astuti, M. R., & Ristiyanti, S. (2023). Refleksi Pembelajaran Online Mahasiswa Difabel Netra Di Masa Pandemi Covid-19. Aplikasia: Jurnal Aplikasi Ilmu-ilmu Agama, 23(1), 81-92. https://doi.org/10.14421/aplikasia.v23i1.3290.
Hildawati, H., Suhirman, L., Prisuna, B. F., Husnita, L., Mardikawati, B., Isnaini, S., ... & Saktisyahputra, S. (2024). Buku Ajar Metodologi Penelitian Kuantitatif & Aplikasi Pengolahan Analisa Data Statistik. PT. Sonpedia Publishing Indonesia.
https://doi.org/10.31004/innovative.v5i3.19550
Ibrahim, B., Adam, F., & Kusumah, I. (2025). BASRENG: Inovasi Pembelajaran IPS Berbasis Gamifikasi dan Diferensiasi Soal dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa. SOCIAL PEDAGOGY: Journal of Social Science Education, 6(2), 182-195. https://doi.org/10.32332/social-pedagogy.v6i2.10898.
Jannah, M., & Masnawati, E. (2024). Penerapan Aplikasi Wordwall untuk Meningkatkan Minat Belajar Siswa dalam Pembelajaran. Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Sosial (Jupendis), 2(4), 173-183. https://jurnal.itbsemarang.ac.id/index.php/JUPENDIS/article/view/2241.
Larasati, B. G., Dewi, B. S., & Alfatien, N. (2025). Telaah Konsep Dasar Cerita Anak, Perkembangan Reseptif Sastra Anak dan Manfaat Cerita Bagi Anak. Multidisciplinary Research Journal, 1(2), 52-60. https://ejournal.kalibra.or.id/index.php/murej/article/view/150.
Magdalena, I., Salsabila, A., Krianasari, D. A., & Apsarini, S. F. (2021). Implementasi model pembelajaran daring pada masa pandemi COVID-19 di kelas III SDN Sindangsari III. Pandawa, 3(1),119-128.https://ejournal.stitpn.ac.id/index.php/pandawa/article/view/1005.
Mahbubi, M. (2025). Analisis implementasi pembelajaran berbasis gamifikasi pada peningkatan motivasi belajar siswa. Al-Abshor: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 2(1), 1-9. https://doi.org/10.71242/wf9q5253
Malik, A., Aulia, A., Zuliani, N. V., & Mardiyah, S. S. (2025). Implementasi Media Interaktif Kahoot Dalam Meningkatkan Keterlibatan Siswa Dalam Proses Pembelajaran Sejarah Kebudayaan Islam Di Man 2 Kota Sukabumi: Gamification Strategy Using Kahoot to Enhance Student Participation in the Learning of Islamic Cultural History at Madrasah Aliyah. Epistemic: Jurnal Ilmiah Pendidikan, 4(2), 304-319. https://journal.pegiatliterasi.or.id/index.php/epistemic/article/view/432.
Muchmaina, N., Chandra, C., & Syam, S. S. (2025). Analisis Pembelajaran Siswa Kelas III dalam Membaca Intensif Teks Naratif di Sekolah Dasar. Semantik: Jurnal Riset Ilmu Pendidikan, Bahasa dan Budaya, 3(2), 140-153. https://journal.aspirasi.or.id/index.php/Semantik/article/view/1631.
Munawarah, K., & Rosida, V. (2024). DESKRIPSI KEMAMPUAN MEMBACA MELALUI VIDEO PEMBELAJARAN PADA SISWA KELAS III. Pentrysc: Jurnal Pendidikan GuruSD, 3(3),291-302. http://journal.matappa.ac.id/index.php/Pentrysc/article/view/4029.
Napitupulu, D. S., & Nasution, H. B. (2022). Membenahi Pendidikan Islam: Sudut Pandang, Tradisi Dan Pengalaman. Reflektika, 17(2), 253-274. 10.28944/reflektika.v17i2.647.
Nurhaliza, F., Putra, Z. H., Hermita, N., & Copriady, J. (2025). Reflexive Thematic Analysis sebagai Strategi Kualitatif dalam Kajian Pendidikan Multikultural. Innovative: Journal Of Social Science Research, 5(3), 5256-5272. https://doi.org/10.31004/innovative.v5i3.19550.
Ocha, F. A., & Laksana, S. D. (2025). Transformasi Pendidikan Anak Usia Dini dan Sekolah Dasar melalui Gamifikasi Digital: Solusi Kreatif untuk Meningkatkan Keterlibatan dan Prestasi Belajar. Journal of Early Childhood Education Studies, 5(1), 208-233. https://doi.org/10.54180/joeces.v5i1.580.
Oktapiana, A., Lestari, R. D., & Rosi, R. (2018). Analisis latar sebagai atmosfer dalam cerpen †aku primadona†karya yatti sadeli. Semantik, 7(2), 107-113. https://doi.org/10.22460/semantik.v7i2.p107-113.
Purwo, S. (2017). Peran gerakan literasi sekolah dalam pembelajaran kreatif-produktif di sekolah dasar. Karya Ilmiah Dosen, 3(1), 13-20. http://journal.stkippgritrenggalek.ac.id/index.php/kid/article/view/85.
Putri, Y. A. (2024). posisi narator dalam novel laut bercerita karya leila s. chudori (doctoral dissertation, universitas kristen indonesia toraja). https://repo.ukitoraja.ac.id/id/eprint/495.
Rahman, B., & Haryanto, H. (2014). Peningkatan keterampilan membaca permulaan melalui media flashcard pada siswa kelas I SDN Bajayau Tengah 2. Jurnal Prima Edukasia, 2(2), 127-137. https://doi.org/10.21831/jpe.v2i2.2650
Rahmania, S., Soraya, I., & Hamdani, A. S. (2023). Pemanfaatan gamification Quizizz terhadap motivasi belajar siswa pada mata pelajaran pendidikan agama Islam. Tadbir: jurnal manajemen pendidikan islam, 11(2), 114-133. https://doi.org/10.30603/tjmpi.v11i2.3714.
Rejeki, S. (2020). Peningkatan Kemampuan Membaca Dengan Menggunakan Model Pembelajaran PAKEM (Aktif, Kreatif, Efektif, Dan Menyenangkan). In Social, Humanities, and Educational Studies (SHES): Conference Series (Vol. 3, No. 3, pp. 2232-2237). https://doi.org/10.20961/shes.v3i3.57114.
Sahno, S. (2022). Penggunaan Media Gambar Berseri Dalam Meningkatkan Kemampuan Menulis Karangan Narasi Siswa Sekolah Dasar. Edukasiana: Jurnal Inovasi Pendidikan, 1(2), 53-58. https://doi.org/10.56916/ejip.v1i2.18.
Sari, E. I., Wiarsih, C., & Bramasta, D. (2021). Strategi guru dalam meningkatkan keterampilan membaca pemahaman pada peserta didik di kelas iv sekolah dasar. Jurnal Educatio Fkip Unma, 7(1), 74-82. http://www.ejournal.unma.ac.id/index.php/educatio/article/download/847/550.
Sarwani, A. (2015). Narrative Text sebagai sumber belajar mata pelajaran Bahasa Inggris untuk menumbuhkan nilai moral peserta didik. LINGUA: Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya, 12(2), 243-254.https://doi.org/10.30957/lingua.v12i2.40.
Septiana, N., & Fadhilah, M. N. (2024). Pemanfaatan Gamifikasi dalam Ekopedagogi untuk Meningkatkan Keterampilan Membaca dan Menulis Anak. GHANCARAN: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 239-253.https://doi.org/10.19105/ghancaran.vi.17198
Sidiq, M., & Manaf, N. A. (2020). Karakteristik Tindak Tutur Direktif Tokoh Protagonis Dalam Novel Cantik Itu Luka Karya Eka Kurniawan. Lingua Franca: Jurnal Bahasa, Sastra, Dan Pengajarannya, 4(1), 13-21. https://doi.org/10.30651/lf.v4i1.3882.
Srimuliyani, S. (2023). Menggunakan teknik gamifikasi untuk meningkatkan pembelajaran dan keterlibatan siswa di kelas. EDUCARE: Jurnal Pendidikan Dan Kesehatan, 1(1), 29-35. https://doi.org/10.70437/jedu.v1i1.2
Sulaiman, S., Yendri, O., Suhirman, L., Rachmandhani, S., Baka, C., Djayadin, C., ... & Napitupulu, B. (2024). Metode & Model Pembelajaran Abad 21: Teori, Implementasi dan Perkembangannya. PT. Green Pustaka Indonesia.
Suparlan, S. (2021). Ketrampilan Membaca pada Pembelajaran Bahasa Indonesia di SD/MI. Fondatia, 5(1), 1-12. https://ejournal.stitpn.ac.id/index.php/fondatia/article/view/1088.
Waruwu, M., Puat, S. N., Utami, P. R., Yanti, E., & Rusydiana, M. (2025). Metode penelitian kuantitatif: Konsep, jenis, tahapan dan kelebihan. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 10(1), 917-932. https://jipp.unram.ac.id/index.php/jipp/article/view/3057.
Wicaksana, E. (2020). Efektifitas pembelajaran menggunakan moodle terhadap motivasi dan minat bakat Peserta Didik Di Tengah Pandemi Covid-19. EduTeach: Jurnal Edukasi Dan Teknologi Pembelajaran, 1(2), 117-124. https://doi.org/10.37859/eduteach.v1i2.1937.
Wiwikananda, S. K. S., & Briansyah, D. A. (2024). Peran Guru Terhadap Keterampilan Membaca Melalui Gerakan Literasi Sekolah Peserta Didik Sekolah Dasar. JESE: Journal of Elementary School Education, 1(01), 50-59. https://jurnalpasca.uinkhas.ac.id/index.php/JESE/article/view/2088.
Zuhroh, h., & rengganis, r. (2025). Narasi dalam kumpulan cerpen seekor anjing ditabrak honda astrea dini hari tadi karya dony iswara: kajian naratologi gérard genette. Jurnal sapala, 12(02), 13-22. https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/jurnal-sapala/article/view/71295.
Downloads
Published
Issue
Section
License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.