MODEL PEMBELAJARAN TIPE STAD BERBANTUAN VIDEO ANIMASI PADA SISWA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA

Siti Nur Azizah, Junarti Junarti, Anis Umi Khoirotunnisa

Abstract


Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil belajar siswa kelas IX SMP Negeri 1 Soko setelah diterapkan model pembelajaran kooperatif tipe STAD berbantuan video animasi pada materi kesebangunan. Penelitian ini menggunakan desain One Group Pretest-Posttest Design dan metodologi kuantitatif dengan jenis pra-eksperimen. Teknik purposive sampling digunakan untuk memilih 32 siswa yang menjadi sampel penelitian. Instrument penelitian yang digunakan adalah tes hasil belajar berformat pilihan ganda yang telah divalidasi melalui uji validitas isi dan uji empiris. Uji normalitas sebagai uji prasyarat dan uji deskriptif pihak kiri dengan acuan Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) sebesar 75 digunakan untuk menganalisis data. Hasil pengujian normalitas menunjukkan nilai Lhitung < Lobs (0,129 < 0,157) yang berarti data berdistribusi normal. Hasil pengujian deksriptif pihak kiri menunjukkan bahwa nilai rata-rata 80,94 dengan Thitung sebesar 5,45 dan Ttabel sebesar 1,696. Karena Thitung > Ttabel maka H0 diterima, yang berarti rata-rata hasil belajar siswa telah mancapai atau melampaui KKM. Sebagai kesimpulan, penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe STAD berbantuan video animasi dapat dijadikan alternatif strategi pembelajaran matematika siswa di tingkat Sekolah Menengah Pertama.

 

Kata kunci: STAD, video animasi, hasil belajar, kesebangunan

 

 

Abstract

This study aims to determine the learning outcomes of students in grade IX SMP Negeri 1 Soko after applying the STAD type cooperative learning model assisted by animated videos on the material of kesebangunan. This research used One Group Prestest-Posttest Design and quantitative methodology  with pre-experiment type. The purposive sampling technique was used to select 32 students who became research samples. The research instruments used is a multiple-choice format  learning outcomes test that has been validated through content validity tests and empirical tests. Normality test as a prerequisite test and left party descriptive test with reference to Minimum Completeness Criteria (KKM) of 75 were used to analyze the data. The normality test results show the value of Lcount < Lobs (0.129 < 0.157) which means the data is normally distributed. The results of left side descriptive testing show that the average value is 80.94 with Thitung of 5.45 and Ttabel of 1.696. Because Thitung > Ttabel, H0 is accepted, which means that the average student learning outcomes have reached or exceeded the KKM. In conclusion, the use of the STAD type cooperative learning model assisted by animated videos can be used as an alternative strategy for learning mathematics for students at the junior high school level.

 

Keyword: STAD, video animation, learning outcomes, kesebangunan

 


Full Text:

PDF

References


Agustin, Tifani, Junarti, & Mayasari, Novi. (2022). Pengaruh Model PBL (Problem Based Learning) terhadap Kemampuan Literasi Matematika pada Pokok Bahasan Statistik Siswa Kelas XI TKR SMKN 3 Bojonegoro. J’THOMS (Journal Of Techonolgy Mathematics And Social Science), 1(2), 28–35.

Junarti, Novela, Yeti, Khoirotulnisa, Anis Umi, Sari, Eva Dwi Puspita, Mayasari, Novi, Mardianto, Okvan Veri, & Rohman, Nur. (2022). Jenis-Jenis Koneksi Matematika Pada Aljabar. In Perkumpulan Rumah Cemerlang Indonesia (Vol. 11). Retrieved from http://scioteca.caf.com/bitstream/handle/123456789/1091/RED2017-Eng-8ene.pdf?sequence=12&isAllowed=y%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.regsciurbeco.2008.06.005%0Ahttps://www.researchgate.net/publication/305320484_SISTEM_PEMBETUNGAN_TERPUSAT_STRATEGI_MELESTARI

Syahdela, Afnita Agil, Junarti, & Zuhriah, Fifi. (2023). Pelevelan Kemampuan Literasi Matematis Siswa Sekolah Menengah Pertama pada Materi Perbandingan. Seminar Nasional Pendidikan, (1), 94–101.

Wahyuni, I., Mariana, D., & Junarti, J. (2024). Beberapa Media Pembelajaran Berbasis Aplikasi dalam Optimalisasi Pembelajaran Trigonometri: Suatu Studi Kasus. Prosiding Seminar Seminar Nasional Unit Kegiatan Mahasiswa Penalaran Dan Riset IKIP PGRI Bojonegoro, 126–133. Retrieved from https://prosiding.ikippgribojonegoro.ac.id/index.php/SNGK/article/view/2263

Wulandari, Anisa, Hendrastuti, Zuida Ratih, & Krisma, Dita Aldila. (2024). PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN TEAMS GAMES TOURNAMENT ( TGT ) BERBANTUAN KAHOOT TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA. Journal of Mathematics Education and Science, 7(2), 155–165.

Zainudin, M., & Abdul Fatah, Doni. (2023). Literacy and Numeracy Research Trends for Elementary School Student: a Systematic Literature Review. Journal of Education, Teaching, and Learning, 8(2), 24–31.

Maula, N. K. (2020). Analisis Peningkatan Keterampilan Problem-Solving Siswa SMP dalam Pembelajaran Matematika dengan IDEAL Problem-Solving berbasis Game-Based Learning. PETIK: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 6(2), 148-157.

Nuryatni, S. (2019). Peningkatan Hasil Belajar Matematika Materi Kesebangunan Melalui Model Pembelajaran Stad Berbantuan Media Power Point. Edudikara: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran, 4(4), 253-265.

Fadilah, R., & Bernard, M. (2021). Analisis kesalahan siswa dalam menyelesaikan masalah matematika kontekstual materi kekongruenan dan kesebangunan. JPMI (Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif), 4(4), 817-826.

Islami, A. N., Rahmawati, N. K., & Kusuma, A. P. (2019). Analisis kesulitan siswa dalam menyelesaikan soal matematika pada materi kekongruenan dan kesebangunan. Simposium Nasional Ilmiah & Call for Paper Unindra (Simponi), 1(1).

Ardiyanti, H., Ismaya, E. A., & Setiawan, D. (2021). Peningkatan Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar Dengan Penerapan Model Stad (Student Team Achievement Division) Berbantuan Media Puzzle. WASIS: Jurnal Ilmiah Pendidikan, 2(1), 29-33.

Saliana, S. M., Dhani, I. M. R., & Siswoyo, A. A. (2024). IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN STAD BERBASIS INSTRUMEN NON TES GUNA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA DI SEKOLAH DASAR. Jurnal Media Akademik (JMA), 2(12).

Ismunandar, A. A., Suriyati, S., & Nurjannah, N. (2023). Efektifitas Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Dalam Mengembangkan Self Efficacy Matematika. JUMPER: Journal of Educational Multidisciplinary Research, 2(1), 39-48.

Melati, E., Fayola, A. D., Hita, I. P. A. D., Saputra, A. M. A., Zamzami, Z., & Ninasari, A. (2023). Pemanfaatan animasi sebagai media pembelajaran berbasis teknologi untuk meningkatkan motivasi belajar. Journal on Education, 6(1), 732-741.

Mashuri, D. K. (2020). Pengembangan media pembelajaran video animasi materi volume bangun ruang untuk SD kelas V. Jurnal Penelitian Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 8(5), 893-903.

Raehang, & Karim. (2024). Analisis Penggunaan Media Pembelajaran Interaktif dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia di Sekolah Dasar. TAKSONOMI: Jurnal Penelitian Pendidikan Dasar, 4(2), 174–182.

Sumiani, H. S. B., Syafitri, J., & Gusmaneli, G. (2024). Pengembangan Variasi Mengajar. Dewantara: Jurnal Pendidikan Sosial Humaniora, 3(2), 64-78.

Khoirotunnisa, A. U., & Irhadtanto, B. (2020). Pengaruh model pembelajaran flipped classroom tipe traditional flipped berbantuan video terhadap kemampuan berpikir kreatif siswa pada materi bangun ruang sisi datar. Jurnal Pendidikan Edutama, 7(2), 17.

Khoiriyah, S., Mayasari, N., & Khoirotunnisa, A. U. (2025). The Effect of Problem-Based Learning Model Assisted By Learning Animation Video on Student Learning Outcomes. Journal of Mathematics Education and Science, 8(1), 1-8.

Agni, R., Rede, A., & Jamhari, M. (2020). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Dipadukan Media Animasi Pembelajaran terhadap Kreatifitas dan Hasil Belajar Siswa. urnal Kreatif Online (JKO), 123-128.

Pratama, Y. H., Hayat, M. S., & Rahayu, P. (2022, December). Pengaruh model pembelajaran stad berbantuan powtoon untuk meningkatkan pemahaman konsep dan sikap siswa pada materi pencemaran lingkungan. In Seminar Nasional Sains & Entrepreneurship (Vol. 1, No. 1).

Sugiyono. (2022). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R & D. Bandung: ALFABETA.

Bahtiar, B., Kafrawi, M., & Yeni, S. (2020). Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe stad menggunakan media film animasi terhadap motivasi dan hasil belajar siswa di MTs. Al-Intishor Sekarbela. ORBITA: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Fisika, 6(2), 207-212.

Saleh, A. R., Daud, F., & Khoirunnisa, A. D. EKSPLORASI PEMBELAJARAN KOOPERATIF STAD BERBANTUAN MEDIA VIDEO ANIMASI TERHADAP MINAT BELAJAR BIOLOGI: KAJIAN EKSPERIMENTAL. Jurnal Kajian Pembelajaran dan Keilmuan, 8(1), 48-56.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
PROSIDING SEMINAR NASIONAL PENDIDIDIKAN FPMIPA by https://prosiding.ikippgribojonegoro.ac.id/index.php/FPMIPA/ is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.