Analisis Konflik Sosial dalam Novel Kado Terbaik karya J.S Khairen dan Hubungannya dengan Pembelajaran di SMA

Nikke Dearista K.R., Sutrimah Sutrimah, Fitri Nurdianingsih

Abstract


Abstrak— Kajian tentang konflik sosial menjadi topik pembahasan yang mendesak dan menarik untuk dikupas mengetahui ruang lingkup perkembangan terbaik.Solusi menyelesaikan konflik di masyarakat. merumuskan masalah tokoh dan penokohan serta keadaan sosial dengan tujuan mendeskripsikan dan menjelaskan tokoh dan penokohan serta keadaan sosial, penelitian menggunakan metode deskriptif kualitatif bertujuan untuk mendeskripsikan psikologi sastra dan analisis konflik sosial dalam novel Kado Terbaik karya J.S Khairen dan hubungannya dengan pembelajaran Bahasa Indonesia. Dikatakan kualitatif karena menjelaskan kejiwaan tokoh dan konflik sosial menggunakan kalimat yang ada pada novel. Hasil analisis konflik sosial tokoh dan penokohan dalam novel Kado Terbaik karya J.S Khairen dengan hubungannya pembelajaran di SMA memiliki karakteristik yang dapat digunakan sebagai bahan atau materi pembelajaran Bahasa Indonesia di SMA. Hasil tersebut berdasarkan pada Rencana Pelaksanaan Pembelajaran. Kesimpulan analisis seluruh aspek tersebut merupakan kondisi psikologi normal setiap individu terutama para tokoh dalam novel. Tidak ada bentuk penyimpangan psikologi yang berarti pada setiap tokoh. Saran untuk pendidik menggunakan novel Kado Terbaik karya J.S Khairen mengetahui bentuk konflik dalam novel Kado Terbaik baik diajarkan kepada siswa serta generasi pada umumnya.

Kata kunci—Konflik sosial, Novel, Psikologi Sastra

 

Abstract— The study of social conflict is an urgent and interesting topic of discussion to be discussed to find out the best development scope. Solutions to resolve conflicts in society. formulating the problem of characters and characterizations as well as social situations with the aim of describing and explaining characters and characterizations as well as social situations, research using descriptive qualitative methods aims to describe the psychology of literature and analysis of social conflict in the novel The Best Gift by J.S Khairen and its relationship with learning Indonesian. It is said to be qualitative because it explains the character's psychology and social conflict using sentences in the novel. The results of the analysis of the social conflict of characters and characterizations in the novel The Best Gift by J.S Khairen and the relationship between learning in high school have characteristics that can be used as materials for learning Indonesian in high school. These results are based on the Learning Implementation Plan. The conclusion of the analysis of all these aspects is the normal psychological condition of each individual, especially the characters in the novel. There is no significant form of psychological deviation in each character. Suggestions for educators to use the novel The Best Gift by J.S Khairen to find out the form of conflict in the Novel The Best Gift is well taught to students and generations in general.

Keywords— Social conflicts, Novel, Literary psychology


Keywords


Social conflicts, Novel, Literary psychology

Full Text:

PDF

References


AVRI ANA, I. V. A. (2012). Analisis Gaya Bahasa Dalam Novel Teratak Karya Evi Idawati (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta).

Febriansyah,Ahmad. “Pentingnya Pembelajaran Bahasa dan Sastra di Sekolah”. Diposting pada 9 April 2022 17:56. https://kumparan.com/ahmad-febriansyah-1649398761642279576/pentingnya-pembelajaran-bahasa-dan-sastra-di-sekolah-1xqfQzNyUUr/3

Khasanah, H. (2019). Analisis Novel Jemput Terbawa Karya Pinto Anugrah Dengan Pendekatan Sosiologi Sastra Dan Hubungannya Dengan Pembelajaran Bahasa Indonesia DI SMA (Doctoral dissertation, IKIP PGRI BOJONEGORO).

Labola, Y. A. Konflik Sosial: Dipahami, Identifikasi Sumbernya dan Dikelola-Kajian Literature Yostan A. Labola.

Maghfiroh, D. L., & Zawawi, M. (2021). Konflik sosial dalam novel Aib dan Nasib karya Minanto berdasarkan perspektif George Simmel. KEMBARA: Jurnal Keilmuan Bahasa, Sastra, Dan Pengajarannya, 7(1), 173-197.

Mappasere, S. A., & Suyuti, N. (2019). Pengertian Penelitian Pendekatan Kualitatif. Metode Penelitian Sosial, 33.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Prosiding Seminar Nasional Daring: Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.