Analisis Psikologi Sastra dalam Novel Selamat Tinggal karya Tere Liye dan Hubungannya dengan Pembelajaran Bahasa Indonesia di SMA

Evita Widya Agustin, Cahyo Hasanudin, Sutrimah Sutrimah

Abstract


abstrak— Karya satra adalah ungkapan atau ide dari hasil pemikiran pengarang yang besrifat imajinatif dan fiktif. Karya sastra yang paling banyak diminati adalah novel. Dalam novel sendiri terdapat unsur-unsur psikologi sastra seperti dalam novel Selamat Tinggal karya Tere Liye. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bentuk-bentuk psikologi sastra yang ada di dalam novel Selamat Tinggal karya Tere Liye dan hubungannya dengan pembelajaran bahasa indonesia di SMA. Pada penelitian ini peneliti menggunakan teori psikologi sastra Abraham Maslow. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif. Data penelitian ini berupa kalimat yang mengandung bentuk psikologi sastra. Sumber data didapat langsung dari novel Selamat Tinggal karya Tere Liye. Teknik pengumpulan data yang digunakan berupa teknik baca dan teknik catat.  Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat bentuk psikologi sastra dalam novel Selamat Tinggal karya Tere Liye yaitu kebutuhan fisiologis, kebutuhan rasa aman, kebutuhan rasa cinta dan memiliki, kebutuhan penghargaan diri, kebutuhan aktualisasi diri. Kelima bentuk psikologi sastra tersebut dihubungkan dengan pembelajaran Bahasa Indonesia di SMA khususnya pada KD 3.9 menganalisis isi dan kebahasaan novel.

Kata kunci—Psikologi Sastra, novel Selamat Tinggal karya Tere Liye, Pembelajaran Bahasa Indonesia di SMA

 

Abstract— Literary works are expressions or ideas from the author's thoughts that are imaginative and fictitious. The most popular literary works are novels. In the novel itself, there are elements of literary psychology, such as in the novel Selamat Tinggal by Tere Liye. This study aims to describe the forms of literary psychology in the novel Selamat Tinggal by Tere Liye and their relationship to learning Indonesian in high school. In this study, the researcher used Abraham Maslow's literary psychology theory. The method used in this study is a qualitative descriptive method. The data of this research is in the form of sentences containing the form of literary psychology. The data source is obtained directly from the novel Selamat Tinggal by Tere Liye. Data collection techniques used in the form of reading techniques and note-taking techniques. The results of this study indicate that there are forms of literary psychology in the novel Selamat Tinggal by Tere Liye, namely physiological needs, security needs, love and belonging needs, self-esteem needs, and self-actualization needs. The five forms of literary psychology are related to learning Indonesian in high school, especially at KD 3.9 analyzing the content and language of the novel.

Keywords— Literary Psychology, Novel Selamat Tinggal by Tere Liye, Indonesian Language Learning in High School


Keywords


Literary Psychology, Novel Selamat Tinggal by Tere Liye, Indonesian Language Learning in High School

Full Text:

PDF

References


Ahmadi, A. (2015). Psikologi Sastra. Penerbit Unesa University Press.

Akbar, S. (2012). Kajian Sosiologi Sastra dan Nilai Pendidikan dalam Novel Tuan Guru Karya Salman Faris (Doctoral dissertation, UNS (Sebelas Maret University)). Retrieved From: https://digilib.uns.ac.id/dokumen/detail/29547

Alwisol. (2009). Psikologi Kepribadian (EdisiRevisi). Malang: UMM PRESS.

Amalia, N., & Yulianingsih, S. (2020). Kajian Psikologis Humanistik Abraham Maslow Pada Tokoh Utama dalam Novel Surat Dahlan Karya Khrisna Pabichara. Imajeri: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 2(2), 149-156. Retrieved From: https://jounal.uhamka.ac.id/index.php/imajeri/article/view/5090

Aziez, Furqonul dan Abdul Hasim. (2010). Menganalisis Fiksi: Sebuah Pengantar. Bogor: Ghalia Indonesia.

Djumadin, H. (2021). Hierarki Kebutuhan Tokoh Utama Dalam Novel Endesor Karya Andrea Hirata. Retorika: Jurnal Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia, 2(2), 84-89. Retrieved From: http://e-journal.uniflor.ac.id/index.php/RJPBSI/article/view/1499

Endraswara, Suwardi. (2008). Metode Penelitian Psikologi Sastra. Yogyakarta: Media Pressindo.

Fajriyah, K., Mulawarman, W. G., & Rokhmansyah, A. (2017). Kepribadian Tokoh utama wanita dalam novel alisya karya muhammad makhdlori: kajian psikologi sastra. CaLLs, and of Culture, Arts, Literature, and Linguistics), 3(1), 1-14. Retrieved From: http://e-journals.unmul.ac.id/index.php/CALLS/article/view/773

Hambali, Adang, dkk. (2013). Psikologi Kepribadian. Bandung: Pustaka Setia.

Hikma, N. (2015). Aspek Psikologis Tokoh Utama Dalam Novel Sepatu Dahlan Karya Khrisna Pabichara (Kajian PsikologiHumanistik Abraham Maslow). JurnalHumanika, 3(15), 1-15. Retrieved From: http://ojs.uho.ac.id/index.php/HUMANIKA/article/view/596

Liye, Tere. (2020). Selamat Tinggal. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Melati, T. S., Warisma, P., &Ismayani, M. (2019). Analisis Konflik Tokoh dalam Novel Rindu Karya Tere Liye Berdasarkan Pendekatan Psikologi Sastra. Parole (Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia), 2(2), 229-238. Retrieved From: https://journal.ikipsiliwangi.ac.id/

Miles, MB dan AM Huberman (1992). Qualitative Data Analysis: A Sourcebook of New Methods. SAGE. Beverly Hills.

Minderop, Albertine. (2010). Psikologi Sastra: Karya Sastra, Metode, Teori, dan Contoh Kasus. Jakarta: Yayasan Pusataka Obor Indonesia.

Nurgiyantoro, B. (2012). Teori Pengkajian Fiksi. Jogjakarta: Gadjah Mada University Press.

Nurgiyantoro, B. (2018). Teori Pengkajian Fiksi. Jogjakarta: Gadjah Mada University Press.

Nurwianti, L., &Muftianti, A. 2021. Pembelajaran Menulis Prosa Sederhana pada Siswa SD Kelas V dengan Menggunakan Pendekatan Contextual Teaching and Learning. Journal of Elementary Education, 4(1). 73-81. Retrieved From : https://journal.ikipsiliwangi.ac.id/imdex.php/collase/article/view/4766

Oktarina, Y. (2009). Nilai-Nilai Pendidikan Islam Dalam Novel “Laskar Pelangi” Karya Andrea Hirata (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta). Retrieved From: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/3546

Paramita, A. A. (2010). Citra Wanita dalam Novel Tabula Rasa Karya Ratih Kumala: Tinjauan Sastra Feminis (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta). Retrieved From: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/9650

Raharjo, Y. M., Waluyo, H. J., &Saddhono, K. 2017. Kajian Sosiologi Sastra dan Pendidikan Karakter dalamNovel Nun pada Sebuah Cermin Karya Afifah Afra serta Relevansinya dengan Materi Ajar di SMA. Jurnal Pendidikan Indonesia (JPI), 6(1). 16-26. Retrieved From: https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JPI/article/view/8627

Rahayu, I. (2014). Analisis Bumi Manusia Karya Pramoedya Ananta Toer Dengan Pendekatan Mimetik. Deiksis Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 1(1). Retrieved From: http://www.fkip-unswagati.ac.id/ejournal/index.php/deiksis/article/view/50

Ratna, Djuwita. (2004). Psikologi Sosial. (Edisi 2). Jakarta: Erlangga.

Rohmah, M. N. (2021). Analisis Psikologi Tokoh Utama Hubungannya Dengan Pembelajaran Di SMP. Edutama. Retrieved From: http://repository.ikippgribojonegoro.ac.id/id/eprint/1592

Sugiyono, (2015). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Sukirman, S. (2021). Karya Sastra Media Pendidikan Karakter bagi Peserta Didik. Jurnal Konsepsi, 10(1), 17-27. Retrieved From: https://p3i.my.id/index.php/konsepsi/article/view/4

Sulistiyana, P. (2013). RepresentasiKemiskinan Dalam Novel Jatisaba Karya Ramayda Akmal (Kajian Sosiologi Sastra. Bahtera Sastra: Antologi Bahasa dan Sastra Indonesia, 1(3). Retrieved From: https://ejournal.upi.edu/index.php/BS_Antologi_Ind/article/view/519

Susanto. D. (2018). Karya Sastra Terjemahan Sebagai Sarana Pembelajaran Sastra. Jurnal Tuturan, 1(1), 14-20. Retrieved From: http://jurnal.ugj.ac.id.php/jurnaltuturan/article/view/4

Wakhyuningsih, E., Sukirno., Fauziah, U. (2018). Analisis psikologi sastra tokoh utama novel sirkus pohon karya andrea hirata dan rencana pelaksanaan pembelajaran di SMA. Surya Bahtera , 6(52), 320-326. Retrieved From: http://ejournal.umpwr.ac.id/index.php/surya-bahtera/article/view/5448

Wicaksono, A. (2017) Pengkajian Prosa Fiksi. Penerbit: Garudhawacana.

Yuniarti. Y. (2013) Analisis Aspek Kejiwaan Tokoh dan Nilai Pendidikan Karakter Novel Surat Dahlan Karya Khrisna Pabichara (Kajian Psikologi Sastra). Jurnal Pendidikan Bahasa. (2)2, 219-235. Retrieved From: http://lppm.ikippgriptk.ac.id/index.php/bahasa/article/view/245

Zaidan, Abdul Rozak, dkk. (2007). Kamus Istilah Sastra. Jakarta: Balai Pustaka.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Senada PBSI

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.