Tindak Tutur Ilokusi dalam Film Dignitate Sutradara Fajar Nugros

Rahmatul Umalila, Sutrimah Sutrimah, Ali Noeruddin

Abstract


Abstrak-Film Dignitate sutradara Fajar Nugros termasuk genre film drama. Di dalam film terdapat banyak sekali percakapan atau dialog yang dilakukan oleh para tokoh. Pesan komunikasi melalui dialog yang dilakukan setiap tokohnya dapat mewujudkan tindak tutur. Penelitian ini bertujuan untuk (1) menjelaskan tindak tutur ilokusi, (2) mendeskripsikan tindak tutur ilokusi dalam film Dignitate sutradara Fajar Nguros. Penelitiaan ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah teknik simak bebas libat cakap (SBLC), transkip dialog, dan dan teknik catat. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan.. Hasil dari penelitian ini adalah jenis tindak tutur ilokusi yang ditemukan dalam film Dignitate, yaitu asertif, direktif, ekspresif, komisif, dan deklaratif.

Kata kunci-Pragmatik, Tindak Tutur, Ilokusi.

 

 

Abstract-The Dignitate film with director Fajar Nugros is a drama film g enre. In the film there are many lots of conversations or dialogues carried out by the characters. The communication messages throught dialogue that each character does can realize the speech acts. This research aims to (1) explain the illocution speech act, (2) to describe illocution speech act of Dignitate film with director Fajar Nugros. The research used qualitative descriptive method. The data collection technique in this research are the skillful free listening technique (SLBC), dialogue transcript, and note taking technique.  The data analysis technique used in this research are data reduction, data presentation, and conclusion. The result of this research are the types of illocution speech acts found in the Dignitate film are assertive, directive, expressive, commisive, and declarative.

Keywords-Pragmatics, Speech Act, Illocution.


Keywords


Pragmatics, Speech Act, Illocution.

Full Text:

PDF

References


Achmadi, A., Narbuko. 2015. Metodologi Penelitian. Jakarta: Bumi Aksara.

Ahmad, Edy Harahap. 2014. Komunikasi Antarpribadi (Perilaku Insanai dalam Organisasi Pendidikan). Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Austin, John Langshaw. 1962. How to Do Things With Words. Oxford: Oxford Univercity Press.

Cummings, Louise. 2007. Pragmatik Sebuah Perspektif Multidisipliner. Yogyakarta: Pustaka Belajar.

Moleong, L.J. 2007. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Pateda, Mansoer. 2011. Linguistik Sebuah Pengantar. Jakarta: Rineka Cipta.

Rahardi, Kunjana. 2005. Pragmatik Kesantunan Imperatif Bahasa Indonesia. Jakarta: Erlangga.

Searle, John. R. 1969. Speech Act: An Essay on the Philosophy of Language. New York: Cambridge University Press.

Yule, George. 2014. Pragmatik. Yogyakarta: Pustaka Belajar.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Senada PBSI

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.