Pemanfaatan Google Book dan Cendekia sebagai Media Pengembangan Literasi Baca Tulis

Suciana Suciana, Cahyo Hasanudin

Abstract


abstrak— Di era globalisasi ini masyarakat mencari informasi untuk berbagai kehidupan dengan menggunakan aplikasi google. Google book dapat digunakan untuk meningkatkan literasi membaca dan menulis. Dengan metode studi atau kajian pustaka, data yang diperoleh dari berbagai sumber kamudian dilakukan analisis dan pembahasan secara deskriptif eksploratif. Untuk memperoleh informasi untuk meningkatkan literasi membaca dan menulis kita bisa menggunakan media yaitu televisi, internet, e-book, dan audio book. Internet dapat dimanfaatkan meningkatkan literasi membaca dan menulis karena siapa saja dan kapan saja dapat mencari bacaan yang disukai serta dapat menulis dan mempublikasikan tulisannya dengan mudah. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa Google Book dapat digunakan untuk meningkatkan literasi membaca dan menulis dengan cara mengintegrasikan Teknologi  dengan kegiatan membaca dan menulis.

Kata kunci—google book, pengembangan literasi, membaca, menulis.

 

 

Abstract— In this era of globalization, people are looking for information for various lives by using the Google application. Google books can be used to improve reading and writing literacy. With the study method or literature review, the data obtained from various sources are then analyzed and discussed in an exploratory descriptive manner. To obtain information to improve reading and writing literacy, we can use the media, namely television, internet, e-books, and audio books. The internet can be used to improve reading and writing literacy because anyone and at any time can find what they like and can write and publish their writings easily. Thus, it can be concluded that Google Books can be used to improve reading and writing literacy by integrating technology with reading and writing activities.

Keywords—google book, literacy development, reading, writing.


Keywords


google book, literacy development, reading, writing

Full Text:

PDF

References


Afin, A. dkk. (2018 ) .Perbedaan Google Book dan Cendekia .Jurnal Pendidikan indonesia 11(1), 2-10. Retrieved from https://ejurnal.pendidikannindonesiaac.id/index.php/kontras/article/download/309/2501

Anwas, M. Oos. 2000. Menjadikan Televisi sebagai Sahabat Buku dalam Rangka Meningkatkan Minat Baca, Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, No. 22 Tahun ke-5, Maret 2000, hlm. 45-56. A

Anwas, M. Oos. 2012. Budaya Literasi Media Televisi, Jurnal Teknodik Vol. XVII – Nomor 4, Desember 2012, hlm. 422- 434.

Dartidarti. (2020 ). Literasi Baca Tulis. Jurnal Pendidikan indonesia 11(1), 2-10Retrieved from https://ejurnal.pendidikannindonesiaac.id/index.php/kontras/article/download/309/2502

Nurmadiah, N. (2016). Media Pembelajaran. Jurnal Pendidikan indonesia 11(1), 2-10. Retrieved from https://ejurnal.pendidikannindonesiaac.id/index.php/kontras/article/download/309/2503


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Senada PBSI

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.