Pemanfaatan Media Facebook Sebagai Penunjang Pembelajaran Menulis Cerita Pendek Pada Siswa SMP

Dina Novita Sari, Cahyo Hasanudin

Abstract


Abstrak—Cerpen merupakan karangan fiksi berbentuk prosa yang menceritakan suatu peristiwa dengan singkat. Tujuan penelitian ini adalah untuk menunjang pembelajaran menulis cerita pendek pada siswa Sekolah Menengah Pertama dengan memanfaatkan media Facebook supaya siswa terampil dalam menulis cerita pendek. Penelitian ini menggunakan penelitian studi pustaka (library research) dengan menggunakan data sekunder yang relevan dengan topik pembahasan. Data diperoleh dari buku dan artikel jurnal nasional maupun internasional yang memuat hasil penelitian terdahulu berkaitan dengan topik pembahasan. Teknik pengumpulan data menggunakan teori Mary W. George. Hasil penelitian yang dilakukan mengemukakan tentang implementasi media Facebook dalam menunjang pembelajaran menulis cerita pendek pada siswa Sekolah Menengah Pertama. Penelitian ini menyimpulkan bahwa media Facebook dapat dimanfaatkan dalam pembelajaran menulis cerita pendek pada siswa Sekolah Menengah Pertama. Media Facebook dapat dimulai dengan mendaftar, membuat materi tentang cerita pendek, dan publikasi.

Kata kunci—Media Facebook, cerita pendek, siswa Sekolah Menengah Pertama.

 

 Abstract— Short story is a fiction essay in the form of prose that tells an event briefly. The purpose of this study is to support learning to write short stories for junior high school students by utilizing Facebook media so that students are skilled in writing short stories. This research uses library research by using secondary data that is relevant to the topic of discussion. The data is obtained from books and articles in national and international journals that contain the results of previous research related to the topic of discussion. The data collection technique used the theory of Mary W. George. The results of the research conducted suggest the implementation of Facebook media in supporting learning to write short stories for junior high school students. This study concludes that Facebook media can be used in learning to write short stories for junior high school students. Facebook media can be started by registering, creating materials about short stories, and publications.

Keywords— Facebook media, short story, junior high school students.


Keywords


Facebook media, short story, junior high school students.

Full Text:

PDF

References


Aldianto, L., Mirzanti, I. R., Sushandoyo, D., & Dewi, E. F. (2018). Pengembangan science dan technopark dalam menghadapi era industri 4.0 – sebuah studi pustaka. Jurnal Manajemen Indonesia, 18(1), 68-76. Doi https://doi.org/10.25124/jmi.v18i1.1261.

Alfansyur, A., & Mariyani, M. (2020). Seni mengelola data: Penerapan triangulasi teknik, sumber, dan waktu pada penelitian pendidikan sosial. Historis: Jurnal Kajian, Penelitian dan Pengembangan Pendidikan Sejarah, 5(2), 146-150. Doi https://doi.org/10.31764/historis.v5i2.3432.

Ananda, R. P., Sanapiah, S., & Yulianti, S. (2018). Analisis kesalahan siswa kelas VII SMPN 7 Mataram dalam menyelesaikan soal garis dan sudut tahun pelajaran 2018/2019. Media Pendidikan Matematika, 6(2), 79-87. Doi https://doi.org/10.33394/mpm.v6i2.1838.

Hartati, M. (2017). Analisis cerita pendek tugas mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia IKIP PGRI Pontianak. Edukasi: Jurnal Pendidikan, 15(1), 116-127. Doi https://doi.org/10.31571/edukasi.v15i1.411.

Hasanudin, C., dkk. (2022). Pendampingan siswa SMP MBS Al-Amin Bojonegoro dalam menulis cerita pendek dengan menggunakan metode project-based learning. AMMA: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(03), 133–140. Retrieved from https://journal.mediapublikasi.id/index.php/amma/article/view/126.

Lagousi, K. (2018). Peningkatan kemampuan menulis cerpen melalui model pembelajaran demonstrasi siswa kelas VII/A SMP Negeri 1 Noling Kabupaten Luwu. Jurnal Onoma: Pendidikan, Bahasa, dan Sastra, 1(2), 1-13. Doi https://dx.doi.org/10.30605/onoma.2015.889.

Linur, R., & Mubarak, M. R. (2020). Facebook sebagai alternatif media pengembangan maharah kitabah. Jurnal Naskhi: Jurnal Kajian Pendidikan Dan Bahasa Arab, 2(1), 8-18. Doi https://doi.org/10.47435/naskhi.v2i1.154.

Mariskhana, K. (2018). Dampak media sosial (Facebook) dan gadget terhadap motivasi belajar. Jurnal Perspektif, 16(1), 62-67. Doi https://doi.org/10.31294/jp.v16i1.3120.

Najamuddin, N., Negara, H. R. P., Ramdhani, D., & Nurman, M. (2019). Sosial media dan prestasi belajar: Studi hubungan penggunaan Facebook terhadap prestasi belajar siswa. Jurnal Tatsqif, 17(1), 70-86. Doi https://doi.org/10.20414/jtq.v17i1.296.

Neni, H. (2017). Analisis gaya bahasa kumpulan cerpen Senyum Karyamin karya Ahmad Tohari (Doctoral dissertation, Universitas Widya Dharma). https://repository.unwidha.ac.id/id/eprint/1003.

Prasetiawan, H. (2016). Cyber conseling berbantuan Facebook untuk mengurangi kecanduan game online. Guidena: Jurnal Ilmu Pendidikan, Psikologi, Bimbingan dan Konseling, 6(1), 28-32. Retrieved from https://download.garuda.kemdikbud.go.id/article.php?article=795656&val=13044&title.

Primasanti, K. B. (2014). Pengaruh frekuensi, durasi, dan intensitas menggunakan Facebook terhadap pendidikan karakter anak di Sekolah Pelangi Kristus. Scriptura, 4(2), 69-77. Doi https://doi.org/10.9744/scriptura.4.2.69-77.

Rasyidi, Z. Z. (2020). Pembelajaran qawaid: Perspektif teori kognitif pada Pondok Pesantren Raudhatut Thalibin Kalimantan Selatan. Al-Ta'rib: Jurnal Ilmiah Program Studi Pendidikan Bahasa Arab IAIN Palangkaraya, 8(1), 103-116. Doi https://doi.org/10.23971/altarib.v8i1.1865.

Sari, M. (2019). Mengenal lebih dekat model blended learning dengan Facebook (mbl-fb): Model pembelajaran untuk generasi digital. Sleman, Indonesia: Deepublish.

Setiani, R. (2015). Pengembangan media pembelajaran mengapresiasi teks cerita pendek berbasis Adobe Flash CS5 untuk kelas XI SMA (Unpublished doctoral dissertation, Universitas Negeri Yogyakarta. Retrieved from https://eprints.uny.ac.id/16838/1/Rina%20Setiani%2010201244033.pdf.

Silvi, S. (2010). Peran guru bimbingan konseling dalam menyikapi dampak Facebook di Sekolah Menengah Atas Wachid Hasyim 2 Taman Sidoarjo (Doctoral dissertation, IAIN Sunan Ampel Surabaya). Retrieved from https://digilib.uinsby.ac.id/id/eprint/21492.

Subarja, R. L., & Isnawijayani, I. (2017). Facebook sebagai media komunikasi pada siswa kelas X SMA PGRI Tanah Abang Kabupaten Pali. Jurnal Inovasi, 11(1), 17-30. Retrieved from https://journal.binadarma.ac.id/index.php/jurnalinovasi/article/view/650.

Syahidan, M. I., Herbowo, A. B., & Wulandari, S. (2015). Peningkatan kualitas layanan berdasarkan analisis kebutuhan pelanggan pospay Kota Bandung menggunakan servqual, model kano, dan teknik triangulasi. JRSI (Jurnal Rekayasa Sistem dan Industri), 2(1), 60-64. Retrieved from https://jrsi.sie.telkomuniversity.ac.id/JRSI/article/view/81/71.

Tinambunan, N., Triyanto, R., & Azis, A. C. K. Ilustrasi cerpen Renjaya Siahaan pada Koran Analisa. Gorga: Jurnal Seni Rupa, 10(1), 56-61. Doi https://doi.org/10.24114/gr.v10i1.22612.

Widianto, F. R. (2019). Pembelajaran mengonversi teks cerita pendek ke dalam bentuk puisi dengan menggunakan metode inkuiri. Metamorfosis: Jurnal Bahasa, Sastra Indonesia dan Pengajarannya, 12(2), 1-11. Retrieved from https://unibba.ac.id/ejournal/index.php/metamorfosis/article/view/223.

Yanda, D. P., & Ramadhanti, D. (2019). Problematika pembelajaran menulis cerpen di Sekolah Menengah Tujuan SM3T. Pena: Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra, 9(1), 1-15. Doi https://doi.org/10.22437/pena.v9i1.6898.

Yulia, E. D. (2015). Analisis partisipasi masyarakat dalam pengelolaan kawasan wisata. Studi Pustaka, 2(1), 1-1. Retrieved from https://kpm.ipb.ac.id/karyailmiah/index.php/studipustaka/article/view/1532/659.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Senada PBSI

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.