Cara Belajar Siswa SD dalam Menghadapi Ujian Nasional

Ahmad Kholil Alfajri, Meilan Arsanti, Cahyo Hasanudin

Abstract


Abstrak— Tujuan pembelajaran merupakan faktor yang sangat penting dalam pembelajaran. Dengan tujuan, guru memiliki pedoman dan tujuan yang harus dia capai dalam kegiatan mengajarnya. Ketika tujuan pembelajaran jelas dan ditetapkan, langkah-langkah dan kegiatan pembelajaran lebih terarah. Penelitian ini adalah jenis penelitian studi pustaka dengan menggunakan data sekunder yang berasal dari artikel jurnal nasional yang sesuai dengan topik penelitian. Penelitian ini bertujuan memberi edukasi untuk para siswa SD, sejatinya banyak sekali metode pembelajaran yang sangat efisien dan membantu dengan cara (1). Menciptakan suasana menyenangkan(2). Pahami materi pelajaran, bukan sekedar menghafal(3). Berlatih mengerjakan soal prediksi UN.

Kata kunci— Belajar, siswa SD, ujian nasional.

 

 

Abstract— Learning objectives are a very important factor in learning. With goals, the teacher has guidelines and goals that he must achieve in his teaching activities. When learning objectives are clear and defined, learning steps and activities are more focused. This research is a type of literature study using secondary data derived from national journal articles that are appropriate to the research topic. This research aims to provide education for elementary school students, in fact there are many learning methods that are very efficient and helpful by (1). Creating a pleasant atmosphere (2). Understand the subject matter, not just memorize (3). Practice working on National Exam prediction questions.

Keywords— Learning, elementary students, national examination.


Keywords


Learning, elementary students, national examination.

Full Text:

PDF

References


Ahmad, G. (2019). Hakikat Pendidikan Di Lembaga Pembinaan Khusus Anak. ISTIGHNA: Jurnal Pendidikan dan Pemikiran Islam, 1(1), 42-59.https://doi.org/10.33853 istighna.v1i1.17 0CITATIONS0

Faizah, S. N. (2017). Hakikat belajar dan pembelajaran. At-Thullab: Jurnal Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, 1(2), 175-185. Doi : https://doi.org/10.30736/atl.v1i2.85

Habibatullah, S., Darmiyanti, A., & Aisyah, S, D. (2021) Potensi bahasa anak usia 5-6 tahun melalui metode bercerita. Paud Lectura: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(2).2-7. https://doi.org/10.31849/paud-lectura.v4i02.5315

Hanafy, M. S. (2014). Konsep belajar dan pembelajaran. Lentera Pendidikan: Jurnal Ilmu Tarbiyah dan Keguruan, 17(1), 66-79.Refreved from :https://journal3.uin-alauddin.ac.id/index.php/lentera_pendidikan/article/view/516

Hasanudin, C., Mayasari, N., Saddhono, K., & Noviyasari, D.(2020).Penerapan microsoft paint dalam membuat media 3D kolaborasi pop-up dan movable book. Prosiding Nasional Pendidikan:LPPM IKIP Bojonegoro, 1(1).Refreved From https://prosiding.ikippgribojonegoro.ac.id/index.php/Prosiding/article/view/1054

Hasma, H. (2017). Keterampilan dasar guru untuk menciptakan suasana belajar yang menyenangkan. Didaktis: Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Pengetahuan, 17(1). http://103.114.35.30/index.php/didaktis/article/view/1555

Hendawati, Y., & Kurniati, C. (2017). Penerapan Metode Eksperimen Terhadap Pemahaman Konsep Siswa Kelas V Pada Materi Gaya Dan Pemanfatannya. Metodik Didaktik: Jurnal Pendidikan Ke-SD-an, 13(1). https://ejournal.upi.edu/index.php/MetodikDidaktik/article/view/7689

https://dx.doi.org/10.34125/kp.v3i2.264

Inah, E. N., Ghazali, M., & Santoso, E. (2017). Hubungan Belajar Mandiri dengan Prestasi Belajar PAI Di MTsN 1 Konawe Selatan. Al-TA’DIB: Jurnal Kajian Ilmu Kependidikan, 10(2). http://dx.doi.org/10.31332/atdb.v10i2.622

Istiqlal, A. (2018). Manfaat media pembelajaran dalam proses belajar dan mengajar mahasiswa di perguruan tinggi. Jurnal Kepemimpinan Dan Pengurusan Sekolah, 3(2), 139-144. Refreved from: http://download.garuda.kemdikbud.go.id/article.php?article=803686&val=10002&title=MANFAAT%20MEDIA%20PEMBELAJARAN%20DALAM%20PROSES%20BELAJAR%20DAN%20MENGAJAR%20MAHASISWA%20DI%20PERGURUAN%20TINGGI

Kali, Y. M., & Nabut, Y. N. (2022). PARENTING: PENDAMPINGAN ORANGTUA TERHADAP SISWA KELAS VI DALAM MENGHADAPI UJIAN NASIONAL DI SD NEGERI OE’UE KECAMATAN KUATNANA TTS. Pengabdian Masyarakat Ilmu Pendidikan, 2(2), 46-49. https://ojs.cbn.ac.id/index.php/pemimpin/article/view/631

Kurniawan, M. I. (2015). Tri pusat pendidikan sebagai sarana pendidikan karakter anak sekolah dasar. PEDAGOGIA: Jurnal Pendidikan, 4(1), 41-49. Refreved from:https://pedagogia.umsida.ac.id/index.php/pedagogia/article/view/1342

Mahsup, M., Abdillah, A., & Mandailina, V. (2019). Tri Out Ujian Nasional Dan Pembahasanya Pada Soal Matematika Siswa Kelas IX MTS Daarusy Syifaa Tirtanadi Lombok Timur. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 3(1), 12-16. http://journal.ummat.ac.id/index.php/jmm/article/view/904

Pakpahan, R. (2015). Ujian sekolah sebagai upaya pemetaan mutu sekolah dasar. Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 21(2), 167-182.https://doi.org/10.24832/jpnk.v21i2.184

Pakpahan, R. (2016). Model ujian nasional berbasis komputer: manfaat dan tantangan. Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, 1(1), 19-35.https://doi.org/10.24832/jpnk.v1i1.225

Sardinah, S., Tursinawati, T., & Noviyanti, A. (2012). Relevansi sikap ilmiah siswa dengan konsep hakikat sains dalam pelaksanaan percobaan pada pembelajaran IPA di SDN Kota Banda Aceh. Jurnal Serambi Ilmu, 13(2), 70-80. Refreved from:http://ojs.serambimekkah.ac.id/serambi-ilmu/article/view/474

Shudur, M. (2019). Manfaat Belajar Kelompok dalam Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa. Sumbula: Jurnal Studi Keagamaan, Sosial dan Budaya, 4(2), 328-346. Refreved from :http://scholar.googleusercontent.com/scholar?q=cache:uSmFY1PGI_0J:scholar.google.com/+Manfaat+belajar&hl=id&as_sdt=0,5

Sujana, I. W. C. (2019). Fungsi dan tujuan pendidikan Indonesia. Adi Widya: Jurnal Pendidikan Dasar, 4(1), 29-39.https://doi.org/10.25078/aw.v4i1.927

Taufiq, A. (2014). Hakikat Pendidikan di Sekolah Dasar. Pendidikan Anak Di SD (p. 1.3). Jakarta: Universitas Terbuka. Retrieved from http://www. Pustaka. Ut. Ac. Id/lib/wp-content/uploads/pdfmk/PDGK4403-M1.Pdf.Refrevedfrom:https://pustaka.ut.ac.id/lib/wp-content/uploads/pdfmk/PDGK4403-M1.pdf

Trinova, Z. (2012). Hakikat belajar dan bermain menyenangkan bagi peserta didik. Al-Ta Lim Journal, 19(3), 209-215. https://doi.org/10.15548/jt.v19i3.55

Yestiani, D. K., & Zahwa, N. (2020). Peran Guru Dalam Pembelajaran Pada Siswa Sekolah Dasar. FONDATIA,4(1),41-47. https://ejournal.stitpn.ac.id/index.php/fondatia/article/view/515


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Prosiding Seminar Nasional Hasil Penelitian, Pengabdian, dan Diseminasi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.