Analisis Kemampuan Membaca Cerita Pendek kata kata tidak semanis senyuman karya Marlia Pujiati Mahasiswa Semester 2

Marlia Pujiati, Cahyo Hasanudin

Abstract


abstrak—kemampuan membaca adalah kesanggupan seseorang untuk mengenali huruf dan kata dalam suatu tulisan.Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mengukur sejauh mana kemampuan membaca cerita pendek pada mahasiswa semesta dua yang berjudul kata kata tidak semanis senyuman karya Marlia pujiati. Metode yang digunakan dalam penelitian iniyaitu jenis penelitian kualitatif,teknik analisis data dalam penelitian menggunakan konten analisis isi dari Milles dan Huberman, serta teknik validasi pada penelitian ini menggunakan teknik triangulasi data.Hasil dalam penelitian ini yaitu Analisis kemampuan membaca cerita pendek mahasiswa semester dua 1) kemampuan menentukan tema dalam cerita pendek 2) kemampuan mengidentifikasi sudut pandang yang digunakan oleh penulis dan 3) kemampuan mengetahui amanat atau pesan moral yang terkandung dalam cerita.
Kata kunci—Membaca, Mahasiswa, cerpen

abstract—Reading ability is a person’s ability to recognize letters and words in writing. The aim of this research is to analyze and measure the extent of students’ ability to read a short story entitled Words Not as Sweet as a Smile by Marlia Pujiati. The method used in this research is qualitative research, the data analysis technique in the research uses content analysis from Milles and Huberman, and the validation technique in this research uses data triangulation techniques. The results of this research are analysis of second semester students’ ability to read short stories 1) ability to determine the theme in a short story 2) ability to identify the point of view used by the author and 3) ability to understand the message or moral message contained in the story.
Keywords— Reading, Students, short stories

Keywords


Reading, Students, short stories

Full Text:

PDF

References


Ahmad, A. 2017. Penerapan Permainan Bahasa (Kataris) untuk Meningkatkan Keterampilan Membaca Siswa Kelas IV A SD Negeri 01 Metro Pusat. Eduhumaniora Jurnal Pendidikan Dasar Kampus UPI di Cibiru. 2(9). 1-12. https://doi.org/10.17509/eh.v9i2.7024.

Amalia, F. N. dan Nadya N. L. (2020). Hubungan Kemampuan Membaca Kritis dengan Kemampuan Berpikir Kritis Mahasiswa. Jurnal Didactique Bahasa Indonesia, 1(2), 31-38. https://dx.doi.org/10.52333%2Fdidactique.v1i2.659

Anggito, A., & Setiawan, J. (2018). Metodologi Penelitian Kualitatif. Jawa Barat: CV Jejak.

Damayanti, E. M., Arsanti, M., & Hasanudin, C. (2023). Peran mahasiswa dalam menghadapi Pendidikan di era society 5.0. In Prosiding Seminar Nasional Hasil Penelitian, Pengabdian, dan Diseminasi (Vol. 1, No. 1, pp. 113-120). https://prosiding.ikippgribojonegoro.ac.id/index.php/SNHPP/article/view/1500/pdf.

Faldliansyah, M. R. dan Zakiyah, S. (2024). Penerapan Metode Skimming dalam Peningkatan Kemampuan Membaca dalam Hati pada Remaja. Ta’rim: Jurnal Pendidikan dan Anak Usia Dini, 5(1), 61-72. https://doi.org/10.59059/tarim.v5i1.930

Hakim, A. (2017). Metodologi Penelitian. Jawa Barat: Jejak Publisher.

Harianto, E. (2020). Keterampilan Membaca dalam Pembelajaran Bahasa. Didaktika: Jurnal Kependidikan, 9(1), 1-8. https://doi.org/10.58230/27454312.

Hartati, M. (2017). Analisis Cerita Pendek Tugas Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia Ikip Pgri Pontianak. Edukasi: Jurnal Pendidikan, 15(1), 116-127.https://doi.org/10.31571/edukasi.v15i1.411

Hasanudin, C. & Asror, A. G. (2017). Efektivitas model pembelajaran quantum learning dengan media aplikasi bamboomedia bmgames apps terhadap keterampilan membaca permulaan pada siswa kelas I MI se-Kecamatan Kedungadem. Pedagogia: Jurnal pendidikan, 6(2), 150-159. https://doi.org/10.21070/pedagogia.v6i2.907.

Hasugian, A. H., Pratiwi, A. D., Manurung, A. D., Saragih, H. P. E., dan Rahmawati, R. (2023). Peran mahasiswa KKN dalam bidang pendidikan di desa Bahjoga Utara Utara. PEMODELAN: Jurnal Program Studi PGMI, 10(2), 60-69. https://doi.org/10.36835/modeling.v10i2.1736.

Heriyanto, dan Yuniastuti. A. 2022. Buku Siswa Bahasa Indonesia SMP/MTs Kelas 9. Gramedia Widiasarana Indonesia.

Hidayat, A. (2015). Unsur-unsur intrinsik dan nilai-nilai psikologis dalam naskah drama “matahari di sebuah jalan kecil” karya Arifin C Noor sebagai alternatif pemilihan bahan ajar sastra di SMA. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 5(2), 1-6. https://doi.org/10.25134/fjpbsi.v5i2.183.

Kahar, A. M., & Sudaryanto, M. (2024). Pembelajaran Keterampilan Berbicara Mahasiswa. In Prosiding Seminar Nasional Kolaborasi Akademik Dosen-Mahasiswa (Vol. 2, No. 1, pp. 243-250).https://conference.fib.unsoed.ac.id/ojs/index.php/kokadoma/article/view/340

Munaris, Anantama. M. D, Yanti. Y. 2023.Unsur Pembangun Prosa. Indonesia ): Selat Media.

Mustadi, A., Amelia, R., Budiarti, W. N., Anggraini, D., Amalia, E., dan Susandi, A. (2001). Strategi pembelajaran keterampilan berbahasa dan bersastra yang efektif di sekolah dasar. Yogyakarta: UNY Press.

Nurhayati, E., & Soleh, D. R. (2022). Pembelajaran menulis cerpen dengan metode discoverylearning dan media lagu pada siswa SMPN 3 Madiun. Jurnal Profesi dan Keahlian Guru (JPKG), 3(2), 74-80.https://ejurnalkotamadiun.org/index.php/JPKG/article/view/1336.

Prastowo, A. (2017). Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Tematik Terpadu: Implementasi Kurikulum 2018 Untuk SD/MI. Kencana.

Rimawan. I, Purba. A. W, Dan Oktaviana. K.(2020) Cara Mudah Menulis Cerpen : Bahan Ajar untuk Tingkat SMA Pelajaran Bahasa Indonesia. Indonesia: GUEPEDIA.

Setiawati, E. (2017). Kajian struktural dan nilai moral dalam kumpulan Cerpen Kompas 2015 serta pemanfaatannya sebagai bahan ajar bahasa dan sastra Indonesia di SMP: unsur intrinsik: nilai-nilai moral: cerpen: deskriptif. Literasi: Jurnal Ilmiah Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia Dan Daerah, 7(2), 132-142. https://doi.org/10.23969/literasi.v7i2.397.

Suparman, S. dan Nurfisani, N. (2021). Kemampuam Membaca Nyaring melalui Model Pembelajaran Pair Check Siswa Kelas VIII SMP Negeri 10 Kota Palo. Jurnal Sinestesia, 11(1), 41-51. https://doi.org/10.53696/27219283.63

Wijaya, A. P., Sutarto, J., & Zulaeha, I. 2021. Katalog dalam Terbitan (KDT)Perpustakaan Nasional Republik Indonesia Strategi Know-Want To Know-Learned dan strategi Direct Reading Thinking Activity dalam Pembelajaran Pendidikan Dasar. Semarang: CV. Harian Jateng Network.

Wijaya, P. (2023). Kritik Sastra Cerpen “Tidak” Karya. Kumpulan Kritik Sastra Cerpen Karya Putu Wijaya, 97.https://www.researchgate.net/profile/Ikfi-Choirun-Nisak/publication.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Seminar Nasional dan Gelar Karya Produk Hasil Pembelajaran

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.