Rahasia Membuat Anak Cinta Matematika Sejak Dini Dengan Bermain

Uswatun Khasanah, Cahyo Hasanudin

Abstract


Pembelajaran matematika sejak dini memiliki peran penting dalam pengembangan kemampuan kognitif anak. Artikel ini membahas strategi dan metode untuk mengajak anak-anak menyukai matematika melalui pendekatan bermain. Penerapan metode ini didasarkan pada pandangan beberapa ahli dalam psikologi perkembangan dan pendidikan anak. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan pendekatan bermain mampu meningkatkan minat dan pemahaman anak terhadap konsep matematika secara signifikan. Diskusi dalam artikel ini menguraikan implikasi praktis dari pendekatan tersebut serta memberikan rekomendasi untuk orangtua dan pendidik dalam mengoptimalkan pengalaman belajar matematika anak.
Kata kunci— cinta matematika, metode, sejak dini


abstract— Learning mathematics from an early age has an important role in developing children's cognitive abilities. This article discusses strategies and methods for getting children to love mathematics through a play approach. The application of this method is based on the views of several experts in developmental psychology and child education. The results of the research show that using a play approach can significantly increase children's interest and understanding of mathematical concepts. The discussion in this article outlines the practical implications of this approach and provides recommendations for parents and educators in optimizing children's mathematics learning experiences.
Keywords— love mathematics, methods, since din

Keywords


love mathematics, methods, since din

Full Text:

PDF

References


Agustyaningrum, N., &Pradanti, P. (2022). Teori perkembangan piaget dan vygotsky: Bagaimana implikasinya dalam pembelajaran matematika sekolah dasar. Jurnal absis: Jurnal pendidikan matematika dan matematika, 5(1), 568-582. https://doi.org/10.30606/absis.v5i1.1444.

Fauziddin, M. (2017). Penerapan belajar melalui bermain dalam meningkatkan kreativitas anak usia dini. Jurnal curricula, 1(3). http://dx.doi.org/10.22216/JCC.2016.v2i3.1277.

Febrianti, S. D. A. (2021). Menstimulasi tingkat kepercayaan diri pada anak dengan metode bermain peran. Albanna: Jurnal pendidikan islam anak usia dini, 1(1), 1-18. https://doi.org/10.24260/albanna.v1i1.277.

Halo ho, O. (2022). Strategi guru da lam pengembangan logika anak usia d ini. Ideas: Jurnalpendidikan, sosial, dan budaya, 8(4), 1429-1434. https://doi.org/10.32884/ideas.v8i4.1063.

Kamsurya, R., & Masnia, M. (2021). Desain pembelajaran dengan pendekatan matematika realistik menggunakan konteks permainan tradisional dengklaq untuk meningkatkan keterampilan numerasi siswa sekolah dasar. Jurnal Ilmiah Mandala Education, 7(4). http://dx.doi.org/10.58258/jime.v7i4.2368.

Maswar, M. (2019). Strategi pembelajaran matematika menyenangkan siswa (MMS) berbasis metode permainan mathemagic, teka-teki dan cerita matematis. Alifmatika: Jurnal pendidikan dan pembelajaran matematika, 1(1), 28-43. https://doi.org/10.35316/alifmatika.2019.v1i1.28-43.

Risti, D. (2021). Pengembangan komik interaktif soal cerita matematika berbasis tpack untuk meniingkakan keterampilan Berpikir Kritis siswa kelas IV SD. Symmetry: Pasundan journal of research in mathematics learning and education, 6(2), 204-220.https://doi.org/10.23969/symmetry.v6i2.4788.

Ruhaena, L. (2015). Model Multisensori: Solusi stimulasi literasi anak prasekolah. Jurnal psikologi, 42(1), 47-60. https://doi.org/10.22146/jpsi.6942.

Siregar, D. M., Simatupang, E. M., Harahap, T. A. H., Yus, A., & Simaremare, A. (2022). Analisis efektifitas model belajar bermain berbasis proyek tema ligkunganku pendidikan anak usia dini. Journal of social interactions and humanities, 1(1), 27-36. https://doi.org/10.55927/jsih.v1i1.453.

Utomo, W. T., Waroka, L.A., & Sembada, A. D. (2023). Pengaruh penggunaan metode multisensori dan media flashcard terhadap peningkatan kemampuan pramembaca anak ideas. Jurnal pendidikan, sosial, dan budaya, 9(1), 135-140. https://doi.org/10.32884/ideas.v9i1.1195.

Zebua, T.G. (2023). Sekedar solusi prestasi belajar matematika Indonesia. Gunungsitoli. Retrieved from https://books.google.co.id/books?id=GS_oEAAAQBAJ&newbks=1&new bks_redir=0&lpg=PA69&dq=Cinta%20matematika&pg=PA75#v=onepage &q=Cinta%20matematika&f=false.

Zebua, T. G. (2021). Teori motivasi Abraham H. Maslow dan implikasinya dalam kegiatan belajar matematika. Jurnal pendidikan matematika, 3(1), 68-76.https://doi.org/10.32938/jpm.v3i1.1185.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Seminar Nasional dan Gelar Karya Produk Hasil Pembelajaran

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.