Peran Aplikasi Padlet untuk Meningkatkan Kemampuan Berfikir Kreatif dalam Menulis Puisi

Putri Fajar Desi Nonita Aysiah, Cahyo Hasanudin

Abstract


Abstrak— Penggunaan Sistem Manajemen Pembelajaran (Learning Management System). Semakin berkembang dan maju, seiring bersama proses pembelajaran daring pada masa pandemi yang telah berlangsung pada beberapa tahun lalu. Diantara dari sekian banyak LMS, platform atau media padlet menawarkan nilai yang lebih yaitu model pembelajaran yang bersifat interaktif, komunikatif, dan inovatif. Hal tersebut telah memberikan tawaran yang sangat menarik juga bisa dipergunakan para guru untuk menunjang dan meningkatkan kualitas proses pembelajaran melalui media padlet. Sebab itulah, artikel ini mempunyai tujuan untuk mendeskripsikan bagaimana cara penggunaan aplikasi Padlet yang dapat digunakan oleh guru sebagai media belajar untuk meningkatkan keahlian membaca (reading) dan menulis (writing). Sehingga Melalui metode bimbingan teknis yang terencana dengan baik, banyak para guru yang sudah terlihat mampu membuat, mendesain serta mengaplikasikan platform padlet sebagai media pembelajaran yang handal. Dengan demikian, pembelajaran bahasa melalui media padlet tersebut pada akhirnya mampu meningkatkan kemampuan para siswa maupun mahasiswa, terutama keahlian membaca dan menulis dengan baik. Media padlet yang dibuat guru sebagai hasil bimbingan teknis juga memenuhi standar pembelajaran yang baik. Meskipun demikian, penggunaan padlet sebagai LMS ke depannya perlu terus dikembangkan demi memenuhi tuntutan pembelajaran secara daring dan jarak jauh.

Kata kunci—Menulis Puisi, Kemampuan Berfikir Kreatif, Aplikasi Padlet.

 

Abstract— The use of a Learning Management System (Learning Management System). It is increasingly developing and advancing, along with the online learning process during the pandemic that has taken place several years ago. Among the many LMS, platforms or padlet media offer more value, namely learning models that are interactive, communicative, and innovative. This has provided a very attractive offer that can also be used by teachers to support and improve the quality of the learning process through padlet media. For this reason, this article aims to describe how to use the Padlet application which can be used by teachers as a learning medium to improve reading and writing skills. So that through well-planned technical guidance methods, many teachers have been shown to be able to create, design and apply padlet platforms as reliable learning media. Thus, language learning through padlet media is ultimately able to improve the abilities of both students and students, especially reading and writing skills well. Padlet media made by the teacher as a result of technical guidance also meet good learning standards. Nonetheless, the use of padlets as an LMS in the future needs to be continuously developed in order to meet the demands of online and remote learning.

Keywords— Poetry Writing, Creative Thinking Ability, Padlet Application


Keywords


Poetry Writing, Creative Thinking Ability, Padlet Application

Full Text:

PDF

References


Adawiyah, A. (2018). Pengembangan Aplikasi Padlet dalam pembelajaran Menulis karya ilmiah (Universitas Suryakancana, 2018).

Algraini., Farah. (2014). Pengaruh pemakaian Padlet untuk Meningkatkan Penulisan EFL Pertunjukan. Arab Saudi: Perguruan tinggi dan terjemahan Al imam Muhammad bin Saud Universitas Islam.

Aminudin. (2001). Karya sastra dan Anak-anak. Malang: Jurusan Sastra Indonesia, Fakultas Sastra UM.

Atmazaki. (1933). Analisis sajak: Teori, Metodologi, dan Aplikasi. Bandung: Angkasa.

Chamidah, S. N. (2022). Pemanfaatan Aplikasi Canva dan Padlet untuk Meningkatkan Kemampuan Siswa dalam Menulis Teks Caption. Dharma Pendidikan, 17(1), 83-94. http://journal.stkipnganjuk.ac.id/index.php/jdp/article/view/191.

Desi, Y. R. (2021). Pengaruh model pembelajaran Flipped Classroom menggunakan aplikasi padlet tehadap kemampuan berpikir tinggi peserta didik kelas 10 SMA. http://repository.radenintan.ac.id/id/eprint/14052.

Ekoati, Endang siwi. 2010. Teknik Kata Berantai sebagai Upaya Peningkatan Kemampuan Menulis Puisi Siswa Smp 1 Kudus Tahun Pelajaran 2008-2009.

Fisher, C.D. (2017). Padlet: Alat Online untuk Keterlibatan dan Kolaborasi Pelajar. Akademi Pembelajaran & Pendidikan Manajemen, 16(1), 163–165. https://doi.org/10.5465/amle.2017.0055.

Lestari, G., Mahbubah, A., & Masykuri, M. F. (2019, December). Pembelajaran Bahasa Arab Digital dengan Menggunakan Media Padlet di Madrasah Aliyah Billingual Batu. In Proceeding of International Conference on Islamic Education (ICIED), 4(1), 238-244. https://jurnal.umj.ac.id/index.php/SAMASTA/article/view/7233.

Habsy, B. A. (2017). Seni memehami penelitian kuliatatif dalam bimbingan dan konseling: studi literatur. Jurnal Konseling Andi Matappa, 1(2), 90-100.

Lestari, S. (2017). Menerapkan Aplikasi Padlet Untuk Meningkatkan Kemampuan Menulis dalam Keterampilan Menulis Bahasa Inggris untuk Mahasiswa Jurusan non bahasa Inggris. LET: Jurnal Linguistik, Sastra, dan Pengajaran Bahasa Inggris, 7(1), 1. https://doi.org/10.18592/let.v7i1.1509.

Musriah, S. S. (2018). Aplikasi Padlet dalam Pembelajaran dan Pembelajaran Komponen Sastra (KOMSASI) daring.

Munandar, U. (1999). Mengembangkan Bakat dan Kreativitas Anak Sekolah.Penuntun bagi Guru dan Orang tua. Jakarta: Grasindo.

Munandar, U. (2009). Pengembangan Kreatifitas anak berbakat. Jakarta: Rineka Cipta.

Samsiyah, N., & Rudyanto, H. E. (2015). Kemampuan Berpikir Kreatif Dalam Memecahkan Masalah Matetatika Open-Ended Ditinjau Dari Tingkat Kemampuan Matematika Siswa Sekolah Dasar. PEDAGOGIA: Jurnal Pendidikan, 4(1), 23-33. https://doi.org/10.21070/pedagogia.v4i1.69.

Purnamaningrum, A. (2012). Peningkatan Kemampuan Berpikir Kreatif melalui Problem Based Learning (PBL) pada Pembelajaran Biologi Siswa Kelas X-10 SMA Negeri 3 Surakarta Tahun Pelajaran 2011-2012.

Sumaryanto, P. (2023). Penggunaan Aplikasi Padlet PADA Penilaian Autentik Mata Pelajaran Matematika di SMPN 244. Jurnal Pendidikan Bina Manfaat Ilmu, 6(1), 79-84. https://lpksaricitrasurya.com/index.php/bmi/article/view/33.

DESI, Y. R. (2021). Pengaruh model pembelajaran flipped classroom menggunakan aplikasi padlet terhadap kemampuan berfikir tingkat tinggi peserta didik kelas 10 SMA (Doctoral dissertation, UIN Raden Intan Lampung).

Rohaeti, E. E. (2008). Pembelajaran dengan pendekatan eksplorasi untuk mengembangkan kemampuan berpikir kritis dan kreatif matematik siswa sekolah menengah pertama (Doctoral dissertation, Universitas Pendidikan Indonesia).

Sabandar, J. (2008). Berfikir Refleksi, Makalah. Prodi Pendidikan Matematika SPS. UPI.

Santoso, B. (1999). Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia: Kebebasan berfikir siswa. Gentengkali Edisi V Th.1999/2000: 9-13.

Santoso, R. B. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Digital Berbasis Aplikasi Padlet pada Materi Bangun Segi Banyak. Universitas PGRI Adibuana Surabaya. https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/2177/1/COVER.pdf

Semi, M. Atar .1988. Anatomi Sastra. Bandung: Angkasa.

Shield, J. (2014). Toolkit virtual. Pendidikan layar, 75: 92-93.

Sulistyorini, D. (2010). Peningkatan keterampilan menulis puisi dengan media gambar pada siswa kelas v sdn sawojajar v kota malang. J-TQIP: Jurnal Peningkatan Kualitas Guru, 1(1), 12-19.

Sumaryanto, P. (2023). Penggunaan Aplikasi Padlet Pada Penilaian Autentik mata pelajaran Matematika di SMP N 244. https://lpksaricitrasurya.com/index.php/bmi/issue/view/2.

Tompskin, G. E. (1994). Teaching Writing Balancing Process and Product. New york: Macmillan.

Utami, R. W., Endaryono, B. T., & Djuhartono, T. (2020). Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Siswa Melalui Pendekatan Open-Ended. Faktor: Jurnal Ilmiah Kependidikan, 7(1), 43-48. http://dx.doi.org/10.30998/fjik.v7i1.5328.

Qulub, T., & Renhoat, S. F. (2020). Penggunaan media padlet untuk meningkatkan keterampilan menulis teks deskripsi. Prosiding Samasta. https://jurnal.umj.ac.id/index.php/SAMASTA/article/view/7233.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Seminar Nasional Daring Sinergi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.