Membangun Ekosistem Pendidikan Kolaboratif dengan Teknologi Rangkaian Digital
Abstract
Di tengah perkembangan teknologi digital, pemanfaatan rangkaian digital di dunia pendidikan di Indonesia menjadi semakin penting untuk menciptakan ekosistem pendidikan yang kolaboratif. Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi bagaimana teknologi rangkaian digital dapat meningkatkan kolaborasi antar siswa, guru, dan lembaga pendidikan. Metode yang digunakan adalah studi pustaka yang menganalisis berbagai jurnal dan artikel terkait. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rangkaian digital berperan dalam meningkatkan kolaborasi dan efisiensi dalam manajemen pendidikan. Namun, terdapat tantangan berupa keterbatasan infrastruktur dan kesiapan tenaga pendidik.
Kata Kunci: teknologi rangkaian digital, pendidikan kolaboratif,
ekosistem pendidikan.
Full Text:
PDFReferences
Amin, M., & Pranata, H. (2022). Peran Teknologi Digital dalam Transformasi Pendidikan. Jurnal Teknologi Pendidikan, 15(1), 45-56.
Ariani, M., Zulhawati, Z., Haryani, H., Zani, B. N., Husnita, L., Firmansyah, M. B., ... & Hamsiah, A. (2023). Penerapan Media Pembelajaran Era Digital. PT. Sonpedia Publishing Indonesia.
Attalina, S. N. C., Sutriyani, W., & Ni'mah, N. U. (2022). Tingkatkan kemampuan literasi digital guru sd dalam penggunaan media pembelajaran. Khaira Ummah, 1(02), 147-152.
Fitri Mulyani, N. H. (2021). Analisis perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK) dalam pendidikan. Jurnal Pendidikan dan Konseling. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 3(1), 101-109.
Fitriyah, I. J., Affriyenni, Y., Hamimi, E., Affifah, J. R., & Permatasari, C. A. (2021, November). Program Peningkatan Keterampilan Guru Dalam Mengembangkan Media Pembelajaran Berbasis Digital Sebagai Pendukung Pembelajaran Daring. In Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat (SEPAKAT) (Vol. 2).
Ginting, D., & Nugraha, T. (2021). Implementasi Pembelajaran Kolaboratif Berbasis Teknologi Digital di Sekolah Menengah. Jurnal Pendidikan dan Teknologi, 8(2), 87-99.
Harahap, F., & Lestari, R. (2020). Infrastruktur Digital dan Tantangan Pendidikan di Indonesia. Jurnal Ilmu Pendidikan, 12(4), 200-215.
Yuniarti, A., Prayudhi, P., Faisal, F., Nur, A. W., & Aldi, A. (2024). Transformasi Tenun Sutera Melalui Kolaborasi dengan Perguruan Tinggi dalam Era Digital. Journal Of Human And Education (JAHE), 4(2), 160-166.
Kartika, S. A., & Sutrisno, B. (2023). Pengembangan Pembelajaran Jarak Jauh Menggunakan Platform Digital. Jurnal Pendidikan Digital, 10(1), 123-134.
Kertati, I., Zamista, A. A., Rahman, A. A., Yendri, O., Pratama, A., Rusmayadi, G.,& Arwizet, K. (2023). Model & metode pembelajaran inovatif era digital. PT. Sonpedia Publishing Indonesia.
Mulyadi, A., & Rahman, F. (2021). Efektivitas Rangkaian Digital dalam Manajemen Pendidikan Modern. Jurnal Inovasi Teknologi Pendidikan, 7(3), 77-89.
Purfitasari, S., Masrukhi, M., Prihatin, T., & Mulyono, S. E. (2019). Digital Pedagogy sebagai Pendekatan Pembelajaran di Era Industri 4.0. In Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana (Vol. 2, No. 1, pp. 806-811).
Setiawan, D. (2022). Peningkatan Keterampilan Digital untuk Tenaga Pendidik di Era 4.0. Jurnal Pendidikan dan Transformasi Digital, 9(2), 55-67.
Tosida, E. T., Walujo, A. D., Suriyansyah, M. I., Bayu, H., & Nurfajri, R. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Digital Kolaboratif Edu Wisata Situ Gede. Charity: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1), 55-67.
Wibowo, A., & Suryani, T. (2020). Kolaborasi Pendidikan dan Teknologi di Era Digital. Jurnal Kolaborasi Pendidikan, 6(1), 39-50.
Refbacks
- There are currently no refbacks.