Improving Students’ Writing Skill of Recount Text Through Writing Diary in 8th-Grade MTs Tarbiyatul Islam Soko

Badi’atul Faizin, Oktha Ika Rahmawati, Puput Suriyah

Abstract


Penelitian ini menyelidiki peningkatan keterampilan menulis teks recount siswa melalui menulis buku harian di kelas 8 MTs Tarbiyatul Islam Soko. Penelitian ini bertujuan mengimplementasikan diary writing sebagai media untuk meningkatkan keterampilan menulis teks recount siswa kelas VIII-C MTs Tarbiyatul Islam Soko tahun pelajaran 2022/2023. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang berlangsung selama 3 bulan. Siswa kelas VIII-C berjumlah 32 orang yang terdiri dari 17 laki-laki dan 15 perempuan. Penelitian ini menggunakan 2 siklus yaitu siklus 1 dan siklus 2. Instrumen yang digunakan peneliti berupa tes tertulis, observasi, wawancara, dan observasi lapangan. Untuk melihat kemampuan siswa dalam menulis teks recount, peneliti menggunakan pre-test dan post-test. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terjadi peningkatan keterampilan menulis siswa. Penelitian ini menggunakan dua siklus yang masing-masing terdiri dari perencanaan, tindakan, observasi, dan refleksi. Penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat peningkatan keterampilan menulis teks recount siswa kelas VIII-C MTs Tarbiyatul Islam Soko.

Kata kunciMenulis Buku Harian, Teks Recount, Keterampilan Menulis.


Full Text:

PDF

References


Autila, R. (2017). IMPROVING STUDENTS’ WRITING SKILL OF RECOUNT TEXT THROUGH DIARY WRITING. TELL-US JOURNAL, 3(1), 45–54.

https://doi.org/10.22202/tus.2017.v3i1.2527

Harris, L. R., & Brown, G. T. L. (2010). Mixing interview and questionnaire methods: Practical problems in aligning data. Practical Assessment, Research and Evaluation, 15(1).

Klimova, B. (2015). Diary Writing as a Tool for Students’ Self-reflection and Teacher’s Feedback in the Course of Academic Writing. Procedia - Social and Behavioral Sciences, 197(February), 549–553.

https://doi.org/10.1016/j.sbspro.2015.07.189

Mahuda, F. D. (2017). PENGARUH BRAND PERSONALITY DAN BRAND TRUST TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (Studi Kasus Butik Meccanism). Al-Infaq: Jurnal Ekonomi Islam, 8(2), 151–167. https://doi.org/10.32507/ajei.v8i2.17

Ningrum, V., & Rita, F. (2013). Improving Writing Skill in Writing Recount Text Through Diary Writing. Journal of English Language Teaching Society (ELTS), 1(1),1–13. http://download.portalgaruda.org/article.php?article=111201&val=719&title=IMPROVIN G WRITING SKILL IN WRITING RECOUNT TEXT THROUGH DIARY WRITING

Nur, R. H., Ali, S. M., & Wijaya, R. K. (2021). Increasing Students’ achievement in Writing Recount Text by Using Active Knowledge Sharing Strategy. Jurnal Edukasi …, 2(2), 125–135.

https://ummaspul.e-journal.id/JENFOL/article/view/4327

Situmorang, A. W., & Panggabean, H. (2022). Improving Students’ Ability in Writing Recount Text by Using Topical Approach at Second Grade of Junior High School. Journal of

Classroom Action Research, 1(1). https://doi.org/10.52622/jcar.v1i1.52

Yulianti, S., Nuraeni, S., & Parmawati, A. (2019). Improving Students’ Writing Skill Using Brainswriting Strategy. PROJECT (Professional Journal of English Education), 2(5), 714. https://doi.org/10.22460/project.v2i5.p714-721


Refbacks

  • There are currently no refbacks.