MEMBANGUN KEMANUSIAAN YANG ADIL DAN BERADAB MELALUI SEMANGAT GOTONG ROYONG

Dymaz Valerino Sentoso, Wahyu Budianto, M Dluha Fahlevi, Day Ramadhani Amir

Abstract


Abstrak
Peningkatan tindakan kriminal di Indonesia dapat menandakan kurangnya pemahaman masyarakat terhadap nilai-nilai Pancasila, khususnya prinsip keadilan sosial dan persamaan hak. Hal ini cenderung menciptakan rasa ketidakadilan di masyarakat, mengingat setiap individu seharusnya memiliki kedudukan yang sama. Jika kondisi ini terus berlanjut hingga ke generasi mendatang, dampaknya akan semakin signifikan dalam skala yang lebih luas. Oleh karena itu, penting bagi masyarakat untuk memahami dan menghidupkan kembali prinsip-prinsip Pancasila yang mulai memudar, baik dalam lingkungan sosial maupun digital. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan secara rinci peran gotong royong dalam memperkuat pemahaman dan penerapan nilai-nilai Pancasila. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian dasar secara deskriptif untuk memudahkan pemahaman. Diharapkan melalui penelitian ini, sikap persatuan dan kesatuan masyarakat dapat ditingkatkan, sehingga nilai-nilai Pancasila dapat diwujudkan dalam kehidupan sehari-hari.
Kata kunci : Semangat gotong royong, Nilai – nilai Pancasila, Kemanusiaan yang adil.

Abstract
The increase in criminal acts in Indonesia could indicate a lack of public understanding of the values of Pancasila, especially the principles of social justice and equal rights. This tends to create a sense of injustice in society, considering that every individual should have the same position. If this condition continues into future generations, the impact will be even more significant on a wider scale. Therefore, it is important for society to understand and revive the principles of Pancasila which are starting to fade, both in social and digital environments. This research aims to explain in detail the role of mutual cooperation in strengthening the understanding and application of Pancasila values. The research method used is descriptive basic research to facilitate understanding. It is hoped that through this research, the attitude of unity and unity of society can be improved, so that the values of Pancasila can be realized in everyday life.
Key words : Spirit of cooperation, Pancasila values, Fair humanity

Full Text:

PDF

References


Andriani, P., Aulia, L., & Damayanti, E. 2024. Penerapan Analisis Hipotsis Untuk Mengetahui Budaya Gotong Royong Masyarakat dalam Perubahan Sosial. Jurnal Bakti Sosial. 3(1): 12-21.

Fitria, H., Rianto, H., Marantika, R. D., & Rube'i, M. A. 2022. Analisis Nilai Gotong Royong Dalam Upacara Adat Nyabakng Masyarakat Dusun Segonde Kecamatan Tujuh Belas Kabupaten Bengkayang. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan. 6(1): 79-90.

Istiqomah, F., Faiz, M., & Rosmilawati, I. 2024. Memaknai Kearifan Lokal dalam Kegiatan Gotong Royong untuk Membentuk Budaya Positif Siswa SD Negeri Kebaharan 1 Kota Serang. Ideguru: Jurnal Karya Ilmiah Guru. 9(2): 457-465.

Kusnadi, K., & Wulandari, N. A. T. 2024. Pendidikan Damai: Memperkuat Pemahaman Hak Asasi Manusia Dan Keadilan Sosial. Jurnal Basicedu. 8(1): 539-551.

Larasati, H. R., & Supratman, Y. B. 2021. Hubungan mata pelajaran pancasila di sekolah terhadap penerapan implementasi pancasila pada pelajar. Jurnal Pancasila dan Bela Negara. 1(1).

Madyatmadja, E. D., Ridho, M. N., Pratama, A. R., Fajri, M., & Novianto, L. 2022. Penerapan Visualisasi Data Terhadap Klasifikasi Tindak Kriminal Di Indonesia. Infotech: Journal of Technology Information. 8(1): 61-68.

Rohsawati, M., Permata, R., Yunita, I., Mukti, M., Yunita, A., Hufadz, A., & Santoso, A. P. A. (2023, June). Tajamnya Pedang Jabatan Bisa Memenggal Keadilan. In Prosiding Seminar Nasional Hukum, Bisnis, Sains dan Teknologi, Surakarta: 5 Juni 2023. Hal: 449-452.

Salsabila, L. S., & Suryani, E. 2023. Implementasi Program Redistribusi Tanah Obyek Landreform Di Lihat Dari Aspek Komunikasi Di Desa Lano Kecamatan Jaro Kabupaten Tabalong. JAPB. 6(2): 1084-1094.

Yosafat, C. B. M. 2022. Praktik Bergotong-Royong dalam Hidup Bermasyarakat Sebagai Pengamalan Nilai-Nilai Pancasila. Jurnal Kewarganegaraan. 6(2).


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
PROSIDING SEMINAR NASIONAL PENDIDIDIKAN FPMIPA by https://prosiding.ikippgribojonegoro.ac.id/index.php/FPMIPA/ is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.