Pemanfaatan Media Sosial di Dunia Pendidikan

Lidia Puspitasari, Shoffa Muthoharotun Nadryah, Novi Dwi Safitri, Inge Dwi Kusumawati, Dhifa Afi Luqyana

Abstract


Media sosial merupakan sarana interaksi yang memudahkan manusia dalam komukasi sesama manusia. Media sosial sangat berpengaruh dalam kehidupan manusia, terlebih dalam dunia Pendidikan. Media sosial dapat dijadikan sebagai media pembelajaran karena media sosial sangat erat kaitannya dengan kehidupan sehari-hari remaja seperti youtube, tiktok, dan lain sebagainya.Tujuan melakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui pemanfaatan media sosial dalam Pendidikan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian studi pustaka atau library research, hasil dari penelitian ini pemanfaatan media sosial dalam pendidikan merupakan langkah tepat agar tercapainya pesan pembelajaran  secara  efektif  dan  terjadinya  proses  pembelajaran yang berkualitas.

Kata kunci: Pendidikan, media sosial


Full Text:

PDF

References


Faqihatin, F. (2021). Peran Media Sosial dalam Menunjang Pembelajaran Mata Kuliah Pendidikan Agama Islam dan Pembinaan Karakter Mahasiswa. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(6), 4254-4262. https://doi.org/10.31004/edukatif.v3i6.865.

Hafidhah, H., Herli, M., & Arifin, M. (2020). Peran Media Sosial dalam Menunjang Kinerja dan Popularitas Institusi Perguruan Tinggi. Jurnal Serambi Ilmu, 21(1), 1-17. https://doi.org/10.32672/si.v21i1.1786.

Hamzah, R. E. (2015). Penggunaan Media Sosial di Kampus Dalam Mendukung Pembelajaran Pendidikan. WACANA: Jurnal Ilmiah Ilmu Komunikasi, 14(1), 45-70. https://doi.org/10.32509/wacana.v14i1.89.

Megawanti, P. (2015). Meretas permasalahan pendidikan di Indonesia. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 2(3). http://dx.doi.org/10.30998/formatif.v2i3.105.

Pristiwanti, D., Badariah, B., Hidayat, S., & Dewi, R. S. (2022). Pengertian Pendidikan. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(6), 7911-7915. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.9498.

Pujiono, A. (2021). Media sosial sebagai media pembelajaran bagi generasi Z. Didache: Journal of Christian Education, 2(1), 1-19. https://pdfs.semanticscholar.org/9b73/18f74f8d058ace903bc7f213973bdb0c7b4e.pdf.

Ramdani, N. S., Nugraha, H., & Hadiapurwa, A. (2021). Potensi pemanfaatan media sosial tiktok sebagai media pembelajaran dalam pembelajaran daring. Akademika: Jurnal Teknologi Pendidikan, 10(02), 425-436. https://doi.org/10.34005/akademika.v10i02.1616.

Rini, Y. S., & Tari, J. P. S. (2013). Pendidikan: hakekat, tujuan, dan proses. Jogyakarta: Pendidikan Dan Seni Universitas Negeri Jogyakarta. https://staffnew.uny.ac.id/upload/131644620/penelitian/PENDIDIKAN+HAKEKAT,+TUJUAN,+DAN+PROSES+Makalah.pdf.

Watie, E. D. S. (2016). Komunikasi dan media sosial (communications and social media). Jurnal The Messenger, 3(2), 69-74. http://dx.doi.org/10.26623/themessenger.v3i2.270.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
PROSIDING SEMINAR NASIONAL PENDIDIDIKAN FPMIPA by https://prosiding.ikippgribojonegoro.ac.id/index.php/FPMIPA/ is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.