Analisis Stilistika pada Cerpen Jawa Pos Edisi April-Mei
Abstract
Abstrak- cerpen bisa mengungkapkan berbagai hal yang ingin disampaikan oleh sastrawan. Cerpen disajikan dengan unsur cerita yang relatif pendek. Tidak banyak konflik yang terdapat dalam cerpen. Cerpen bisa mengungkap realitas yang tak pernah terpikirkan dalam kehidupan nyata. Realitas cerpen bisa berkembang dan menjadi cerita yang indah dengan penggunaaan bahasa yang khas. Bahasa yang digunakan dalam cerpen beraneka ragam. Penggunaan bahasa figuratif semakin memperindah cerpen. Bahasa figuratif tersebut bisa dijumpai dalam cerpen terbitan Jawa Pos edisi April-Mei 2022. Aspek bahasa figuratif bisa dikaji dengan analisis stilistika. Kajian stilistika membahas style yang terdapat dalam teks sastra. Pangkajian menggunakan stilistika bisa dilakukan jika terdapat bahasa-bahasa khas yang terdapat dalam cerpen. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Teknik yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan teknik baca-simak-catat
Kata Kunci- Cerpen, Stilistika, Bahasa Figuratif
Abstrak- Short stories can express various things that writers want to convey. Short stories are presented with relatively short story elements. There is not much conflict in the short story. Short stories can reveal a reality that was never thought of in real life. The reality of short stories can develop and become beautiful stories with the use of distinctive language. The language used in the short story varies. The use of figurative language further beautifies the short story. This figurative language can be found in short stories published in the April-May 2022 edition of Jawa Pos. Aspects of figurative language can be studied with stylistic analysis. The stylistic study discusses the styles contained in literary texts. A study using stylistics can be done if there are special languages contained in the short story. This study uses a qualitative method. The technique used in this study uses the read-listen-note technique
Keywords: Short Story, Stylistics, Figurative Language
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Miles, M. B. dan Huberman, A. M. (2007). Analisis Data Kualitatif: Buku Sumber Tentang Metode-Metode Baru. Terjemahan Tjejtjep Rohendi Rohidi. Jakarta: Universitas Indonesia Press
Nurgiyantoro, B. (1995) Teori Pengkajian Fiksi. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press
Nurgiyantoro, B. (2014). Stilistika. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Senada PBSI

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.